Topik: berita ciamis
Objek Wisata di Ciamis Tetap Buka Selama Libur Lebaran, Prokes Ketat...
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Objek wisata di Kabupaten Ciamis Jawa Barat tetap buka selama libur hari Raya Idul Fitri atau Lebaran 2021.
Objek wisata tetap...
H+1 Lebaran, Satlantas Polres Ciamis Putar Balik 37 Kendaraan
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Satu hari setelah pelaksanaan hari Raya Idul Fitri atau Lebaran 2021, Satuan Lalulintas (Satlantas) Polres Ciamis memutar balik 37 kendaraan.
Kendaraan...
Puncak Batu Walet, Destinasi Wisata Ciamis Suguhkan Pemandangan Alam yang Indah
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Kabupaten Ciamis, Jawa Barat memiliki banyak potensi wisata alam yang indah, salah satunya yaitu Puncak Batu Walet.
Puncak Batu Walet berada...
Terapkan Prokes, Masjid Jami’ Al Huda Cieurih Ciamis Gelar Shalat Ied...
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Masjid Jami Al Huda Cieurih, Kecamatan Cipaku, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat menggelar shalat Idul Fitri 1442 H/2021 berjamaah.
Ratusan masyarakat melaksanakan...
Pemkab Ciamis Terima Kunker Tim Pakar Satgas Penanganan Covid-19 Pusat
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pemkab Ciamis menerima kunjungan kerja (Kunker) dari Tim Pakar Satgas Penanganan Covid-19 Nasional, Rabu (5/5/2021) di Sekretariat Satgas Covid Ciamis.
Turut...
HMI Ciamis Gelar Audiensi, Pertanyakan Realisasi 10.000 Lapangan Kerja Baru
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Ciamis mendatangi kantor Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Ciamis, Selasa (4/5/2021).
Kedatangan mereka melakukan audiensi mempertanyakan realisasi...
Wabup Ciamis Ikuti Musrenbang Nasional 2021 Bersama Presiden
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Wakil Bupati Ciamis, Yana D Putra mengikuti Musrembang Nasional tahun 2021 bersama Presiden Joko Widodo secara virtual, Selasa (04/05/2021) di...
Ini yang Disampaikan Bupati Ciamis pada Rapat Paripurna Istimewa DPRD
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Bupati Ciamis, Herdiat Sunarya bersama Wabup Ciamis, Yana D Putra menghadiri rapat paripurna istimewa DPRD, Senin (3/5/2021).
Turut hadir dalam rapat...
Sekda Ciamis Minta SKPD Siapkan Sarpras Sambut Tim Satgas Covid-19 Pusat
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Sekda Ciamis H Tatang meminta kepada setiap SKPD terkait menyiapkan sarana dan prasarana (Sarpras) untuk menyambut tim Satgas Covid-19 Pusat.
Rencananya,...
Mandiri dan Gotong Royong, Ngabuburit di Lembur Bersama Sakola Motekar Ciamis
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Apa yang dilakukan oleh Pegiat Sekolah Warga SAKOLA MOTEKAR dalam mengisi bulan Ramadhan patut acungi jempol.
Mereka menggelar kegiatan Gelar Warga...