Topik: DPRKPLH Ciamis
Wujudkan Gerakan Berbudaya Lingkungan, DPRKPLH Ciamis Adakan Pembinaan 15 Sekolah CSAK...
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Dalam rangka mewujudkan pendidikan berkarakter gerakan peduli dan berbudaya lingkungan hidup Pemkab Ciamis melakukan pembinaan ke sekolah.
Melalui Dinas Perumahan Rakyat,...
Program Operasi Mantap Brata Polres Banjar dapat Apresiasi dari Kapolda Jabar
BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Kapolda Jawa Barat Irjen Pol. Dr. Akhmad Wiyagus, melakukan kunjungan kerja ke Mapolres Banjar.
Dalam kunjungannya tersebut, Kapolda didampingi oleh Kabid...
‘Green Ramadhan’, DPRKPLH Ciamis Imbau Warga Bijak Kelola Sampah dan Lestarikan...
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pemkab Ciamis melalui Dinas Perumahan Rakyat Kawasan Permukiman dan Lingkungan Hidup (DPRKPLH) mengimbau masyarakat untuk terapkan 'Green Ramadhan' selama berpuasa.
Hal...
Pemkab Ciamis Imbau Masyarakat agar Partisipasi Gerakan 1 Jam untuk Bumi
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ciamis mengimbau masyarakat agar partisipasi dalam gerakan 1 jam untuk bumi.
Gerakan 1 jam untuk bumi atau dikenal...
Adipura Kencana Diarak Keliling Tatar Galuh, Bupati Ciamis Bangga atas Peran...
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Adipura Kencana bagi Kabupaten Ciamis merupakan penghargaan pertama kalinya yang diraih oleh Tatar Galuh.
Diketahui, Kabupaten Ciamis menorehkan sejarah baru dengan...
Bupati Ciamis Raih Penghargaan Tertinggi Anugrah Adipura Kencana dari KLHK
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ciamis raih penghargaan tertinggi Adipura Kencana dari KLHK (Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan) Republik Indonesia.
Penghargaan tersebut diserahkan...
Peringati HPSN 2024, DPRKPLH Ajak Seluruh Elemen di Ciamis Atasi Sampah...
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Dalam rangka memperingati HPSN (Hari Peduli Sampah Nasional) tahun 2024 yang jatuh setiap tanggal 21 Februari Pemkab Ciamis gencarkan kampanye...
Refleksi Akhir Tahun, DPRKPLH Ciamis Berikan Penghargaan kepada Sekolah Adiwiyata Tahun...
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Sebanyak 17 sekolah dan madrasah turut menghadiri penyerahan penghargaan 'Sekolah Adiwiyata' tingkat Provinsi, Nasional dan Mandiri tahun 2022 dan tahun...
Peduli Terhadap Lingkungan Hidup, Pemkab Ciamis Terima Penghargaan Raksa Prasada dari...
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Raksa Prasada diraih oleh Pemkab (Pemerintah Kabupaten) Ciamis atas kepeduliannya kepada lingkungan hidup.
Penghargaan tingkat provinsi tersebut diserahkan oleh Gubernur Jawa...
HPAI Lakukan Gerakan Menanam Pohon dan Pembibitan Mandiri, Upaya Pengendalian Perubahan...
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - HPAI (Himpunan Penggiat Adiwiyata Indonesia) gencar melakukan gerakan menanam pohon dan gerakan pembibitan mandiri.
Hal tersebut dilakukan dalam rangka memperingati Hari...