Polhukam

Pelaku Pembakaran Mobil Berisikan Dua Orang Ternyata Istri Korban

PASUNDANNEWS.COM, SUKABUMI – Otak pelaku pembakaran mobil yang menghanguskan duo orang di Kampung Bondol, Desa Pondokkaso Tengah, Kecamatan Codahu, berhasil di amankan oleh satuan reskrim yang dipimpin langsung oleh Kapolres Sukabumi, AKBP Nasriadi.

Otak pelaku yaitu AK (35 tahun) tidak lain adalah Istri dr korban Edi Chandra Purnama als Pupung sadili (54 tahun) dan merupakan Ibu tiri korban M Adi Pradana alias Dana (23 tahun).

“Dua pelaku AK dan KV sudah diamankan,” ujar Kapolres Sukabumi, AKBP Nasriadi dalam rilis yang diterima media, Senin (26/08/2019).

Kata ia, Saat ini kepolisian masih melakukan pengembangan kasus pembakaran dua orang ayah dan anak tersebut untuk mendalami motif pelaku. Serta, dua orang pelaku sedang dalam perjalanan menuju Sukabumi.

“motifnya adalah pelaku AK menyewa 4 eksekutor untuk membunuh korban dan anak tirinya karena masalah rumah tangga dan hutang puitang,” katanya.

Baca Juga Jenazah di Mobil yang Terbakar di Cidahu Sulit Dikenali

Sementara, dua korban di culik dan di lumpuhkan di rumah korban dialamat lebak bulus 1 kav 129 B blok U 15 rt 3 Rw 05, lebak bulus Jakarta Selatan.

“Setelah di eksekusi dua korban di letakan di SPBU Cirende dalam keadaan sudah meninggal dan pra eksekutor menyuruh AK untuk mengambil mobil yang berisi jenazah yanh sudah mereka bunuh,” ungkapnya.

Kemudian, pada Minggu 25 agustus hari minggu pukul 07.00 WIB, AK dan anak nya KV mengambil mobil yang sudah berisikan mayat dan membawa mayat itu ke cidahu.

“Didekat TKP AK membeli 1 botol bensin dan menyerah kan ke anaknya KV untuk membakar mobil tersebut,” pungkasnya.

Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

Disdukcapil Ciamis Fasilitasi Pengecekan Biometrik Terhadap Pasien ODGJ di RSUD

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pasien ODGJ (Orang Dengan Gangguan Jiwa) alami kecelakaan di Kabupaten Ciamis.…

3 jam ago

DPUPRP Ciamis Usung Perencanaan untuk Kegiatan 2024, Dua Pembangunan Jembatan Jadi Prioritas

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - DPUPRP (Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang dan Pertanahan) Ciamis melakukan sejumlah…

3 jam ago

DPC PKB Pangandaran Terima Dadang Solihat sebagai Bacalon Bupati di Pilkada 2024

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM- DPC PKB Pangandaran resmi menutup pendaftaran hari ini, Selasa 30 April 2024,…

5 jam ago

Dadang Solihat Daftar Balon Bupati dan Wakil Bupati Pangandaran ke PKB, Sebelumnya Daftar Melalui PDIP

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Dadang Solihat alias Dadang Okta mendaftarkan diri sebagai Bakal Calon Bupati…

5 jam ago

Rapat Paripurna DPRD, Pj Bupati Ciamis Minta Semua OPD Segera Tindaklanjuti Catatan Rekomndasi

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Rekomendasi DPRD Kabupaten Ciamis dalam rapat paripurna Istimewa disampaikan pada Selasa…

5 jam ago

Menjelang Pilkada 2024, Disdukcapil Ciamis Upayakan Partisipasi Pemilih Pemula

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Menjelang Pilkada serentak tahun 2024, Dinas Pendudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil)…

7 jam ago