Ragam

Jenazah di Mobil yang Terbakar di Cidahu Sulit Dikenali

PASUNDANNEWS.COM, SUKABUMI – Dua jenazah yang terbakar didalam mobil jenis MPV bernopol B 2983 SZA di jalan raya Cidahu-Parakansalak, tepatnya di Kampung Bondol, Desa Pondokkaso Tengah, Kecamatan Cidahu, Sukabumi, berhasil di autopsi.

Kedua jenazah tiba pada Minggu malam pukul 22.30 WIB di ruang forensik RS Kramat Jati dan lamgsung pemeriksan otopsi untuk mendapatkan data post mortem.

“Kami bersama tim langsung melakukan pendataan gigi geligi dan pengambilan sample asam deoksiribonukleat (DNA),” ungkap Kepala Instalasi Kedokteran Forensik RS Kramat Jati Kombes Pol Edi Purnomo kepada awak media, Senin (26/08/2019).

Kata ia, Proses otopsi ini lebih diutamakan untuk identifikasi jenazah dikarenakan jenazah sudah terbakar hangus dan sudah menjadi arang jadi sulit dikenali.

“Dimohon kepada masyarakat yang merasa kehilangan anggota keluarganya agar dapat melaporkan ke polsek cidahu polres sukabumi untuk dapat dikoordinasikan untuk pengambilan data antemortem di RS Polri,” pungkasnya.

Diketahui, mobil jenis MPV terbakar di Kampung Bondol, Desa Pondokkaso Tengah pada Minggu (25/08/2019) tersebut sempat menggegerkan warga sekitar dan pengendara yang melintas. Saat ini, kasusnya sedang dalam penanganan pihak kepolisian.

Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

Maju di Pilkada Kota Banjar 2024, H. Supriana Rapatkan Barisan Bersama PKB

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - H. Supriana menyerahkan formulir pendaftaran bakal calon wakil walikota Banjar ke…

5 jam ago

Lolos Tahap Administrasi, Sebanyak 460 Calon Anggota PPK untuk Pilkada 2024 di Ciamis Jalani Tes CAT

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - KPU (Komisi Pemilihan Umum) Kabupaten Ciamis menggelar Tes CAT (Computer Base…

7 jam ago

RS Banjar Patroman Gelar Pelatihan Pertolongan Pertama bagi Anggota Jabar Bergerak

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Rumah Sakit (RS) Banjar Patroman menggelar pelatihan pertolongan pertama kegawatdaruratan bagi…

10 jam ago

Bapenda Ciamis Tetapkan Kenaikan PBB-P2, Target Capaian Hingga Rp 23,56 Miliar

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Ciamis melakukan penyesuaian ketetapan minimal PBB-P2 (Pajak…

12 jam ago

Kafilah Kabupaten Ciamis Masuk 10 Besar MTQ ke-38 Jawa Barat

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Kafilah Kabupaten Ciamis masuk 10 besar lomba MTQ (Musabaqah Tilawatil Quran)…

15 jam ago

Silaturahmi Wargi Galuh Puseur, Pj Bupati Ciamis : Mari Bangun Daerah Semakin Maju

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Silaturahmi Wargi Galuh Puseur berlangsung pada Sabtu (4/5/2024) di Gedung Aula…

16 jam ago