Categories: Bandung Raya

Resmi! LBH KONI Kota Bandung di Kukuhkan

PASUNDANNEWS.COM, BANDUNG – Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Bandung resmi di kukuhkan. Pengukuhan dilakukan oleh Dr. Nuryadi,M.Pd. Ketua Umum KONI Kota Bandung, di Hotel Grand Asrillia Kota Bandung, Minggu (29/12/2019).

Ketua Bidang Hukum dan Olahraga KONI Kota Bandung, Arip Muharam S.Sos, S.H mengatakan saat ini banyak fenomena hukum yang menimpa para atlet, terutama atlet-atlet Kota Bandung.

“Dengan dibentuknya LBH ini, mudah-mudahan dapat membantu KONI di wilayah bantuan hukum. Sehingga nantinya masalah dapat dengan cepat diatasi,” ucapnya.

Acara yang bertajuk Workshop bidang hukum dan pengukuhan LBH KONI Kota Bandung ini akan mengundang pihak Kejaksaan Tinggi Jawa Barat untuk menjadi narasumber terkait banyaknya mutasi atlet selama ini.

Ketua Umum KONI Kota Bandung, Dr Nuryadi, M.Pd berharap kedepannya atlet-atlet dari Kota Bandung bisa lebih berprestasi lagi di tingkat Nasional, bahkan Internasional.

“Harapannya cabor-cabor di Kota Bandung ini bisa lebih berprestasi lagi. Saya ucapkan terimakasih kepada LBH yang sudah siap membantu KONI. Secara kelembagaan KONI akan sangat terbantu dengan adanya LBH ini,” ujar Nuryadi dalam sambutannya. (Pasundannews/Admin)

Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

Liga Inggris 2023/2024, Tottenham vs Arsenal : 2-3

BERITA OLAHRAGA, PASUNDANNEWS.COM - Liga Inggris musim 2023/2024 pertemukan Tottenham Hotspur dengan Arsenal di pekan…

27 menit ago

Liga 3 Putaran Nasional, Berikut Target PSGC Ciamis di Laga Perdana

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Liga 3 putaran nasional segera dimulai pada Senin 29 April 2024.…

56 menit ago

Kodim 0625 Pangandaran Laporkan Dampak Gempa  Garut

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Kodim 0625 Pangandaran melaporkan dampak gempa bumi berkekuatan 6,5 magnitudo yang…

1 jam ago

Gempa Garut, Tagana dan BPBD Ciamis Evakuasi Sejumlah Rumah Warga

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Gempa yang mengguncang wilayah Kabupaten Garut berkekuatan 6.5 skala richter terjadi…

14 jam ago

Halal Bihalal MUI bersama Pemdes Kalipucang, Warga Ikut Antusias

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Halal bihalal MUI (Majelis Ulama Indonesia) bersama Pemerintah Desa Kalipucang, Kecamatan…

17 jam ago

Diguncang Gempa Garut 6,5 Magnitudo, Rumah Warga di Situbatu Kota Banjar Ambruk

BERITA BANJAR, PASUNDANEWS.COM - Rumah semi permanen di Kota Banjar, Jawa Barat, ambruk setelah gempa…

21 jam ago