Pasundannews – Batik rancangan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mendapatkan sorotan positif dari media korea. Salah satu media tersebut adalah news.naver.com.
Semua bermula dari Diplomasi budaya melalui batik. Sebelumnya Kang Emil sapaan akrab Gubernur Jawa Barat menerima Duta Besar asal negeri gingseng. Lalu ia menyampaikan tentang keinginannya untuk memperkenalkan batik di Korea Selatan.
Kemudian itu di realisasi Direktur Korean Cultural Center (KCCI) Kim Yong Woon. Setelah itu Kedutaan Besar Republik Korea menjembatani ide Ridwan Kamil tersebut.
Selanjutnya, Duta Besar Korea menghubungi pihak SM Entertainment yang merupakan perusahaan agensi hiburan terbesar di Korea Selatan yang menaungi artis Kpop.
Ridwan Kamil tak menduga batik yang awalnya hanya di jadikan sebagai hadiah oleh-oleh dari Jabar untuk para dubes di berikan kepada personel boyband Super Junior Leeteuk dan Yesung.
“Saya tidak menduga ternyata dia menjahit di pakai dan di posting dan dengan bangganya, kemudian sebelumnya Dubes meminta izin Pak Gub bisa ga ngasih ke K-Pop stars ,” tutur Ridwan Kamil.
Adapun karya Kang Emil itu di kenakan dua personel boyband Super Junior yakni Leeteuk dan Yesung memposting poto di instagram dengan mengenakan batik.
Adapun batik yang sororti Media korea adalah batik yang di kenakan oleh Leeteuk dan Yesung dengan motif Garuda Kujang Kencana. Batik yang di desain khusus oleh Kang Emil.
*Angga*
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Sebanyak 100 siswa dari MI hingga MA di Ciamis, mengikuti kegiatan…
BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Herman Sutrisno kembali menunjukkan kepeduliannya kepada warga melalui aksi sosial. Kali…
BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM Nasib nahas menimpa Nek Iyah Rohaeti (60), warga Dusun Padasuka, Desa Wonoharjo,…
BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Anak-anak dari TK Sejahtera Kecamatan Cisaga, Kabupaten Ciamis, melakukan kunjungan ke…
BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Kapolres Banjar AKBP Tyas Puji Rahadi melakukan pengecekan ruang tahanan di…
BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - HIMPAUDI (Himpunan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Anak Usia Dini) Kecamatan Langensari…
Leave a Comment