Jawa Barat

Media Korea Selatan Soroti Batik Karya Kang Emil

Pasundannews – Batik rancangan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mendapatkan sorotan positif dari media korea. Salah satu media tersebut adalah news.naver.com.

Semua bermula dari Diplomasi budaya melalui batik. Sebelumnya Kang Emil sapaan akrab Gubernur Jawa Barat menerima Duta Besar asal negeri gingseng. Lalu ia menyampaikan tentang keinginannya untuk memperkenalkan batik di Korea Selatan.

Kemudian itu di realisasi Direktur Korean Cultural Center (KCCI) Kim Yong Woon. Setelah itu Kedutaan Besar Republik Korea menjembatani ide Ridwan Kamil tersebut.

Selanjutnya, Duta Besar Korea menghubungi pihak SM Entertainment yang merupakan perusahaan agensi hiburan terbesar di Korea Selatan yang menaungi artis Kpop.

Ridwan Kamil tak menduga batik yang awalnya hanya di jadikan sebagai hadiah oleh-oleh dari Jabar untuk para dubes di berikan kepada personel boyband Super Junior Leeteuk dan Yesung.

“Saya tidak menduga ternyata dia menjahit di pakai dan di posting dan dengan bangganya, kemudian sebelumnya Dubes meminta izin Pak Gub bisa ga ngasih ke K-Pop stars ,” tutur Ridwan Kamil.

Adapun karya Kang Emil itu di kenakan dua personel boyband Super Junior yakni Leeteuk dan Yesung memposting poto di instagram dengan mengenakan batik.

Adapun batik yang sororti Media korea adalah batik yang di kenakan oleh Leeteuk dan Yesung dengan motif Garuda Kujang Kencana. Batik yang di desain khusus oleh Kang Emil.

*Angga*

Feri Johansah

Leave a Comment

Recent Posts

Hari Buruh 2025, Polres Banjar Ajak Sarbumusi dan KSPSI Gelar Mancing Ikan Bersama

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM  - Memperingati Hari Buruh Internasional (May Day) 2025, Polres Banjar menggelar acara…

3 jam ago

Festival Burung Berkicau di Situ Mustika, Cara Polres Banjar Promosikan Wisata Daerah

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Ratusan penggemar burung dari berbagai daerah berkumpul di kawasan Wanawisata Situ…

3 jam ago

Dandim 0625/Pangandaran Berikan Motivasi kepada Peserta Rekrutmen TNI AD

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM -Komandan Kodim 0625/Pangandaran, Letkol Inf Indra Mardianto Subroto, M.IP., memberikan pengarahan dan…

23 jam ago

Taman Lansia Kota Banjar Gelap Gulita, Warga Khawatir Jadi Tempat Mesum

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Taman Lansia yang terletak di Jalan KH Zaenal Mustofa, Kota Banjar,…

23 jam ago

Rikardo Padlika Gumelar, Pelajar SMAN 1 Banjar Harumkan Nama Jawa Barat Lewat Puisi

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Bakat seni sastra yang luar biasa dimiliki oleh Rikardo Padlika Gumelar,…

23 jam ago

Pengurus Dekranasda Kota Banjar Resmi Dilantik, Ini Pesan Walikota Sudarsono

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Pengurus Dekranasda (Dewan Kerajinan Nasional Daerah) msa bakti 2025-2030 resmi dilantik.…

23 jam ago