Cianjur

Tingkatkan Kemampuan, 80 ASN Cianjur Ikuti Pelatihan ESQ

PASUNDAN NEWS, CIANJUR – Sebanyak 80 peserta yang terdiri dari pejabat Eselon II dan III A, Staff Ahli, Direktur Rumah Sakit, Direktur BUMD, dan Camat Se-Kabupaten Cianjur ikuti Training Emotional Spiritual Quotient (ESQ) di Taman Wisata Alam Sevillage, Desa Ciloto, Kecamatan Cipanas, Kabupaten Cianjur, Senin (21/3) hingga Selasa (22/3).

“Tujuan dari trainning ini untuk menanamkan nilai dan prinsip moral, sebagai panduan etika serta meningkatkan komitmen setiap individu untuk menjalankannya,” ujar Kepala Badan Kepegawaian dan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Cianjur, Dadan Ginanjar.

Dadan berharap, nantinya mampu menemukan kebahagiaan spritual sehingga memandang pekerjaan bukan beban melainkan sebuah pengabdian dan panggilan jiwa, termasuk membangun mindset pegawai sebagai pelayan masyarakat.

“Agar kompetinsi pejabat di lingkungan pemerintah Kabupaten Cianjur terbentuk karakter tangguh yang memadukan konsep Kercerdasan Intelektual (IQ), Kecerdasan Emosional (EQ), dan Kecerdasan Spiritual (SQ) secara terintegrasi dan trasedential,” pungkasnya.(Farhaan)

Feri Johansah

Leave a Comment

Recent Posts

Berbagi di Bulan Ramadhan, BKUD PKM Purwaharja 2 Kota Banjar Santuni Anak Yatim/Piatu

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - BLUD PKM Purwaharja 2 Kota Banjar memberikan santunan kepada anak-anak yatim/piatu…

2 jam ago

Turnamen Bola Api Piala Danrem Tarumanagara, Darul Athfal Cetak Gelar Runner-Up

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Turnamen sepak bola api Piala Danrem 062/Tarumanagara merupakan rangkaian dari kegiatan…

2 jam ago

Partai NasDem Ciamis Turun ke Jalan Bagikan Takjil dan Sembako kepada Warga

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Partai NasDem Kabupaten Ciamis menggelar aksi sosial di bulan Ramadhan 1446…

3 jam ago

Sambut Libur Lebaran 2025, Aquarium Indonesia Pangandaran Suguhkan Pertunjukan Menarik Bagi Pengunjung

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Aquarium Indonesia Pangandaran tahun ini akan berlangsung meriah dengan suguhan acara…

8 jam ago

Pangandaran Borong Dua Piala di GERNAS CINTAQU Jawa Barat 2025

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM -Kabupaten Pangandaran menorehkan prestasi membanggakan di tingkat Jawa Barat pada Ajang Gerakan…

8 jam ago

Petugas Gabungan dari Jabar dan Pangandaran Cek Kesiapan Armada Lebaran 2025

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM -Petugas gabungan dari Dinas Perhubungan Jawa Barat dan Pangandaran serta Polri/TNI melakukan…

8 jam ago