Ciamis

Sebanyak 548 Siswa di MTs Negeri 3 Ciamis Mengikuti Vaksinasi Massal

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM – Sebanyak 548 Siswa di MTs Negeri 3 Ciamis mengikuti vaksinasi massal yang diselenggarakan oleh Badan Intelijen Negara (BIN) Kabupaten Ciamis.

Untuk diketahui, rangkaian kegiatan vaksinasi tersebut dipusatkan di MTs 3 Ciamis, Sabtu (3/9/2022).

Ratusan pelajar menerima pemberian vaksin dosis kedua dan juga guru serta masyarakat umum yang melakukan vaksin ketiga (booster).

Dalam hal ini, Fadil selaku Tim Intelijen Medis BIN memandang para siswa peserta vaksin begitu sangat antusias.

“Itu merupakan hal yang sangat positif, sehingga diharapkan mampu mempercepat tercapainya target vaksinasi,” ungkap Fadil.

Pada kesempatan yang sama, Kepala Sekolah MTs Negeri 3 Ciamis, Dadang Mulyana menyebutkan bahwa siswa telah disuntik vaksin baik itu dosis kesatu dan kedua di gerai vaksinasi BIN.

“Alhamdulilah dengan adanya adanya pelaksanaan vaksinasi massal tersebut, capaian vaksinasi pelajar MTs 3 Ciamis sudah diangka 99 persen,” ungkapnya.

Ia melanjutkan, pihaknya mengucapkan terimakasih kepada BIN yang telah memberikan fasilitas layanan vaksinasi secara jemput bola.

“Sehingga dengan adanya vaksinasi secara jemput bola ini sangat memudahkan para pelajar dan guru-guru yang ingin di vaksin maupun melengkapi dosis vaksin booster,” tutupnya.(Herdi/PasundanNews.com)

Herdi Firmansah

Leave a Comment

Recent Posts

Anak dan Ayah Masuk ke dalam Sumur di Banjaranyar Ciamis, Beruntung Tak Ada Korban Jiwa

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Seorang anak bersama ayahnya di Dusun Tanjung, RT 14/RW 03, Desa…

5 jam ago

Ujang Endin Indrawan Serahkan Berkas Pendaftaran Bakal Calon Bupati ke DPC PKB Pangandaran

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM- Ujang Endin Indrawan menyerahkan berkas pendaftaran bakal calon Bupati Pangandaran ke Partai…

5 jam ago

Tiadakan Dua Foto Cabup Potensial Purwakarta di Survei, Diduga Skenario Untungkan Petahana

PASUNDAN NEWS - Masyarakat Kabupaten Purwakarta tengah kebingungan sebab dua tokoh kuat yang digadang-gadang akan…

6 jam ago

Pelaku Pembunuhan di Rancah Ciamis Bawa Daging Hasil Mutilasi dalam Baskom, Ditawarkan ke Warga Setempat

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pelaku pembunuhan di Kecamatan Rancah, Kabupaten Ciamis merupakan seorang pria yang…

7 jam ago

Sekda Jabar Sebut Pentingnya Literasi Statistik untuk Menjaga Stabilitas Inflasi

BERITA JABAR, PASUNDANNEWS.COM - Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Barat Herman Suryatman menyebutkan pentingnya literasi…

10 jam ago

Sekda Jabar Sampaikan Pemdaprov akan Terus Upayakan Harga Bahan Pokok Tetap Terjangkau

BERITA JABAR, PASUNDANNEWS.COM - Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Barat Herman Suryatman sampaikan bahwa pemprov…

10 jam ago