Sukabumi

Sadis, Geng Motor Serang Warga Tak Berdosa di Sukabumi

SUKABUMI, PASUNDANNEWS – Aksi brutal kelompok Geng Motor di Kota Sukabumi membacok sorang warga Tipar Kota Sukabumi, Rabu (26/5).

Sebelumnya aksi brutal juga terjadi Gedong Panjang Citamiang Terlihat aksi gesek besi geng motor saat serang pemukiman warga.

Delapan orang anggota geng motor menyerang korban pria berinisial GG dengan senjata tajam. Peristiwa tersebut terjadi di jalan Tipar Gang Sampong, Kelurahan Tipar, Kecamatan Citamiang Kota Sukabumi.

Kapolres Sukabumi Kota, AKBP Sumarni menyebutkan, korban adalah warga Tipar Sukabumi.

“Pelaku di duga keompok geng motor, kejadian berlangsung sekitar pukul 04 subuh. Keluarga korban sudah kami temui di kediamannya. Saat ini para pelaku sedang di buru,” jelasnya di kutip dari sukabumiupdate.com, Kamis (27/5).

Sumarni mengatakan korban mengalami luka di bagian kepalad karena di bacok dengan menggunakan senjata tajam.

“Ada delapan orang pelaku. Korban mengalami luka bacok pada bagian kepala belakang, punggung dan pinggang korban. kini korban sedang di rawat di rumah sakit,” ujarnya.

Atas kejadian tersebut, AKBP Sumarni menghimbau warga agar tidak melakukan tindakan yang melawan hukum. Ia pun meminta warga agar menahan diri dan menyerahkan kasus tersebut kepada pihak kepolisian.

Aksi kelopok geng motor tersebut terekam kamera. terlihat mereka mendatangi pemukiman warga di pinggir jalan raya. Tampak satu orang menggesek besi ke aspal. sedangkan yang lainnya menyerang pemukiman warga.

Saat ini belum di ketahui motif kelompok geng motor yang penyerangan warga Tipar.

“Belum bisa kita pastikan sampai semua pelaku berhhasil di tangkap,” Tegas AKBP Sumarni.

Kontributor: Sanjaya (Jay)

Feri Johansah

Leave a Comment

Recent Posts

Endang Hidayat Terpilih sebagai Ketua PPBI Kota Banjar dalam Muscab II

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM Perkumpulan Pecinta Bonsai Indonesia (PPBI) Cabang Kota Banjar menggelar Musyawarah Cabang (Muscab)…

13 jam ago

DPD PAN Ciamis Gelar Halal Bihalal Sekaligus Nonton Bareng

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Amanat Nasional (PAN) Ciamis menggelar acara…

17 jam ago

Wakapolres Banjar Monitoring Pelaksanaan Hari Paskah dan Pengecekan Personel Pam di Gereja

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Wakapolres Banjar Kompol Dani Prasetya meninjau langsung ke sejumlah gereja di…

17 jam ago

Kue Kering Caketra Erna Sari Kota Banjar Tembus Pasar Jawa

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Usaha kue kering 'Caketra Erna Sari' di lingkungan Bojong, Kelurahan Situbatu,…

17 jam ago

Musda V MUI Kota Banjar Tetapkan KH. Muin Abdulrohim sebagai Ketua Periode 2025-2030

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Banjar menggelar Musyawarah Daerah (Musda) ke-V,…

2 hari ago

Kemenag Kota Banjar Gelar Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kota dan Nasional

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Banjar menggelar bimbingan manasik haji bagi…

2 hari ago