Ekbis

Rabbani Tawarkan Promo Bocor Hadiah Langsung Tanpa Diundi

PASUNDANNEWS.COM, SUBANG- Selama hampir dua puluh tahun berdiri, produk Rabbani selalu diserbu customer. Bagaimana tidak, Rabbani dikenal dengan fashion muslimnya yang elegan dan syar’i. Belum lagi tawaran promo besar-besaran saat momentum tertentu, hal ini selalu menjadi sasaran masyarakat untuk berburu promo.

Saat ini masyarakat sedang dihebohkan dengan penawaran promo menarik yang ditawarkan Rabbani. Kali ini bukan lagi soal potongan harga, melainkan hadiah yang bahkan tanpa diundi. Promo ini diberi tagline Bocor Hadiah Langsung Tanpa Diundi. Menariknya custumer bisa mendapatkan promo ini dengan sistem tukar point yang berlaku mulai 5 maret sampai dengan akhir bulan ini.

“Biasa ya kalau tim promo Rabbani selalu kreatif selalu cari yang beda, kaya dari namanya juga diambil dari boomingnya kata bocor. Sistem promo Bocor Hadiah Langsung Tanpa Diundi ini custumer Rabbani mengumpulkan point hingga akhir bulan ini melalui struk belanja. Untuk satu pointnya yaitu minimal belanja 100ribu berlaku juga untuk kelipatan,” ujar Rani selaku store manager di outlet Rabbani Cigadung Subang.

Puluhan hadiah menarik ditawarkan sebagai hasil tukar point ini. Mulai dari yang terkecil stiker Rabbani, kemudian berbagai produk Rabbani, peralatan rumah tangga, hingga wisata ke berbagai pulau di Indonesia dan beberapa negara di dunia. Bahkan umroh pun ditawarkan sebagai hadiah perolehan point terbesar. (silvi/tiara)

hasim

Leave a Comment

Recent Posts

Empat Parpol di Ciamis Matangkan Koalisi, Siapkan ‘Satria Piningit’ untuk Pilkada 2024

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Empat Parpol (Partai Politik) di Kabupaten Ciamis adakan pertemuan di salah…

3 jam ago

Kolaborasi dengan Lembaga Pendidikan Tinggi, Upaya Bersama Mencapai Kesejahteraan Masyarakat Jabar

BERITA JAWA BARAT, PASUNDANNEWS.COM - Pemda Provinsi Jawa Barat siap untuk berkolaborasi dengan lembaga pendidikan…

16 jam ago

KPU Pangandaran Tetapkan Calon Anggita DPRD Terpilih Pemilu 2024

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNES.COM- KPU Pangandaran menetapkan perolehan kursi partai dan calon terpilih anggota DPRD Pangandaran…

16 jam ago

Program JKN, Sekda Herman Suryatman sebut Jawa Barat Targetkan UHC 98 Persen

BERITA JABAR, PASUNDANNEWS.COM - Program JKN (Jaminan Kesehatan Nasional) adakan monitoring dan evaluasi implementasi pada…

17 jam ago

Dampak Cuaca Ekstrem di Jawa Barat, Banyak Kerusakan Fasilitas Umum

BERITA JABAR, PASUNDANNEWS.COM - Dampak bencana banjir melanda sejumlah kota dan kabupaten di Jawa Barat…

17 jam ago

Bencana Banjir di Jawa Barat Akibatkan Kerusakan Struktural Infrastruktur Publik

BERITA JABAR, PASUNDANNEWS.COM - Bencana banjir melanda sejumlah kota dan kabupaten di Jawa Barat ketika…

17 jam ago