Bandung Raya

Akibat Hujan Deras Disertai Angin Kencang, Pohon Tumbang di Cimahi Menimpa Minibus

CIMAHI, PASUNDANNEWS – Sejumlah pohon di beberapa titik tumbang. Hujan deras disertai angin kencang yang menerjang Kota Cimahi Rabu (12/8/2020) sore.
Pohon dengan ukuran besar itu tumbang saat hujan disertai angin menerjang terjadi di Jalan Industri, Kelurahan Utama, Kecamatan Cimahi Selatan, Kota Cimahi. Pohon yang tumbang tersebut menimpa sebuah mobil penumpang yang sedang parkir.
Salah satu warga yang melihat kejadian tersebut Billy (44), mengatakan Pohon tumbang di jalan industri tiba-tiba tumbang lalu menimpa mobil yang terparkir di bawahnya. Saat itu, kondisi angin sangat kencang dan hujan cukup deras.
“Saya hendak melintas, kebetulan hujan lebat saya pelan-pelar. Tiba-tiba ya pohon tumbang, memang karena angin kencang. Menimpa mobil, tapi rusaknya sedikit,”

Dari semua kejadian tersebut, tidak sampai menimbulkan korban jiwa. Penanganan pun berlangsung dengan cepat sebab tidak ada lokasi yang sulit dijangkau.
“Korban jiwa nihil, semua mudah diakses karena rata-rata di pinggir jalan. Tidak ada yang menimpa rumah juga, hanya ada satu mobil itu juga rusak ringan,” ujarnya.
(Jo)
Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

DPD Golkar Banjar Nyatakan Dukungan Moril untuk DRK di Tengah Proses Hukum

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - DPD Partai Golkar Kota Banjar menyatakan dukungan moril secara penuh kepada…

16 jam ago

Pemkab Ciamis Launching 55 Layanan Program Pepatah Manis, Optimalkan Pelayanan Masyarakat

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pemkab Ciamis adakan launching 55 layanan dalam program Pepatah Manis (Pelayanan…

16 jam ago

Ada yang Baru di Pepatah Manis, Diskominfo Ciamis Kenalkan Layanan Darurat 112

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Ciamis mengenalkan fasilitas layanan publik…

17 jam ago

Dinsos Ciamis Terima Penghargaan Kepatuhan Pelayanan Publik dari Ombudsman

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Dinas Sosial (Dinsos) Ciamis menunjukan komitmennya atas kepatuhan standar pelayanan publik.…

17 jam ago

Hj. Ika Siti Rahmatika Sosialisasikan Perda Ketahanan Keluarga di Mulyasari Kota Banjar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Anggota DPRD Jawa Barat, Hj. Ika Siti Rahmatika menggelar sosialisasi Perda…

23 jam ago

SDN 2 Dadiharja Cetak Prestasi di Lomba FLS2N Wilayah 5, Torehkan 3 Medali Emas

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - SDN 2 Dadiharja Kecamatan Rancah Kabupaten Ciamis mencetak prestasi dalam perhelatan…

2 hari ago