Pangandaran

Penyesuaian Sistem Kerja Pemerintah, Sebanyak 44 Pejabat Eselon III dan IV Lingkup Pemkab Pangandaran Dilantik

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM – Dalam rangka penyesuaian sistem kerja pemerintah, sebanyak 44 pejabat eselon III dan IV di lingkup Pemerintah Kabupaten Pangandaran resmi dilantik.

Acara pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan Lingkup Pemkab Pangandaran tersebut digelar di Aula Setda di Parigi, Senin (30/5/2022).

Menanggapi hal ini, Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM Kab Pangandaran, Dani Hamdani mengatakan, pengambilan sumpah jabatan meliputi beberapa sektor.

Antara lain pejabat fungsional, pejabat administrator dan pejabat pengawas di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pangandaran.

“Ada 44 pejabat eselon III dan IV yang sudah diambil sumpahnya,” ungkap Dani.

Pada kesempatan tersebut, Bupati Pangandaran, Jeje Wiradinata sekaligus yang melantik puluhan pejabat eselon III dan IV.

Dalam sambutannya, ia mengatakan bahwa tujuannya untuk penyesuaian sistem kerja pemerintah. Selain itu juga sebagai buah penyederhanaan birokrasi oleh Kemenpan RB.

“Maka dengan pelantikan tadi sudah selesai semuanya, tinggal ke depan bekerja dengan baik,” kata Jeje.(Herdi/PasundanNews.com)

Herdi Firmansah

Leave a Comment

Recent Posts

Kasus Korupsi di DPRD Kota Banjar, DRK Ditetapkan Jadi Tersangka, Kerugian Negara Capai Rp3,5 Miliar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Mantan Ketua DPRD Kota Banjar Jawa Barat, DRK ditetapkan menjadi tersangka…

13 jam ago

Peringati Hari Kartini, Polwan dan Bhayangkari Banjar Turun ke Jalan Gelar Aksi Sosial

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Memperingati Hari Kartini, Polisi Wanita (Polwan) Polres Banjar bersama Bhayangkari Cabang…

16 jam ago

Endang Hidayat Terpilih sebagai Ketua PPBI Kota Banjar dalam Muscab II

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM Perkumpulan Pecinta Bonsai Indonesia (PPBI) Cabang Kota Banjar menggelar Musyawarah Cabang (Muscab)…

2 hari ago

DPD PAN Ciamis Gelar Halal Bihalal Sekaligus Nonton Bareng

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Amanat Nasional (PAN) Ciamis menggelar acara…

2 hari ago

Wakapolres Banjar Monitoring Pelaksanaan Hari Paskah dan Pengecekan Personel Pam di Gereja

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Wakapolres Banjar Kompol Dani Prasetya meninjau langsung ke sejumlah gereja di…

2 hari ago

Kue Kering Caketra Erna Sari Kota Banjar Tembus Pasar Jawa

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Usaha kue kering 'Caketra Erna Sari' di lingkungan Bojong, Kelurahan Situbatu,…

2 hari ago