PASUNDANNEWS.COM, TASIKMALAYA – Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Tasikmalaya tahun 2020, mulai ramai diperbincangkan siapa yang akan menjadi bakal calon Bupati.
Direktur Utama PDAM Tirta Sukapura, sekaligus Ketua PAC PP Jamanis, Kabupaten Tasikmalaya, Wawan Darmawan menjadi salah satu nama yang digadang-gadang bakal maju sebagai kandidat Bakal Calon Bupati Tasikmalaya 2020-2025.
Bahkan, di Tasik Utara sendiri nama Wawan Darmawan sebagai putra asli Tasik Utara semakin santer terdengar untuk maju menjadi kandidat.
”Pak Wawan ramai jadi perbincangkan warga di sini,” kata Sunarya, warga Kecamatan Cisayong, Rabu (3/7/2019).
Menurut Sunarya, Wawan Darmawan merupakan putra terbaik dari Tasik Utara yang sukses meniti karier di perusahaan milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tasikmalaya.
Sementara itu, Wawan Darmawan belum bisa dimintai keterangan terkait kabar pencalonan dirinya.
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Bapenda (Badan Pendapatan Daerah) Kabupaten Ciamis secara resmi diundang oleh Bank…
BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Calon Wakil Wali Kota Banjar, Dani Danial Muhklis (Kang Danial) menegaskan…
BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Polres Banjar kembali menggelar kegiatan pembagian makan siang gratis bergizi kepada…
BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Debat publik kedua Pilbup (pemilihan Bupati dan Wakil Bupati) Pangandaran digelar…
BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pj Bupati Ciamis Budi Waluya menekankan tentang pentingnya kesiapan sarana dan…
BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Bawaslu Kota Banjar telah melakukan pemetaan kerawanan terhadap Tempat Pemungutan Suara…
Leave a Comment