Tasikmalaya

Iwan Saputra : Selamat Hari Pers Nasional 2020

PASUDANNEWS.COM, TASIKMALAYA – Calon Bupati Tasikmalaya, Iwan Saputra mengatakan Pers merupakan pilar keempat demokrasi, maka dari itu kekuatannya sangat besar dalam memajukan bangsa dan Negara Kesatuan Republik Indonesia.

“Selamat Hari Pers Nasional (HPN) 2020, jaya selalu Pers Indonesia dalam memajukan dan mencerdaskan Bangsa Indonesia,” ungkap Iwan Saputra, Minggu (9/2/2019).

Iwan melanjutkan peranan Pers sangat diperlukan oleh berbagai kalangan dalam menyampaikan kepada publik tentang berbagai informasi dari mulai Politik, Pemerintahan, hukum, sosial dan lain yang lainnya.

“Dengan itu, insan Pers merupakan pahlawan informasi yang selalu menyajikan dan menyuguhkan pemberitaan terhadap masyarakat luas tanpa mengenal lelah, sekali lagi saya ucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2020,” tegasnya.

Peringatan Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2020 digelar di kompleks kantor pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan dan dihadiri Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo.

Dan tema acara HPN tahun ini adalah ‘Pers Menggelorakan Kalimantan Selatan Sebagai Gerbang Ibu Kota Negara’. (Pasundannews/Nanang Yudi)

Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

Unigal Ciamis Menuju Kampus Konservasi dan Berdaya Saing Global

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Universitas Galuh (Unigal) melalui Direktorat Akademik dan Kerja Sama menggelar Workshop…

48 menit ago

Peringatan HPN Ke-79 di Kota Banjar, Pers Mengawal Ketahanan Pangan untuk Kemandirian Bangsa

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Meskipun peringatan Hari Pers Nasional (HPN) ke-79 telah terlewat pada 9…

15 jam ago

Tingkatkan Kesiapsiagaan Bencana Air, BPBD Ciamis Gandeng Jurnalis Adakan Pelatihan River Rescue di Sungai Citanduy

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Dalam upaya memperkuat kesiapsiagaan dan literasi kebencanaan, Badan Penanggulangan Bencana Daerah…

15 jam ago

Pedagang UMKM Kota Banjar Keluhkan Adanya Dugaan Pungli di Acara Kejurda Percasi Jabar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Sejumlah pedagang UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah) yang berjualan di…

18 jam ago

Kejurda Catur Jabar 2025 di Kota Banjar, Ajang Pembinaan dan Silaturahmi Atlet Catur Se-Jabar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM – Sebanyak 321 atlet catur dari 26 Kabupaten/Kota se-Jawa Barat (Jabar) mengikuti…

18 jam ago

Polres Pangandaran Gelar Upacara Harkitnas ke-117, Serukan Semangat Indonesia Emas 2045

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM -Polres Pangandaran menggelar upacara dalam memperingati Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) ke-117 di…

18 jam ago