Pemerintahan

Iwan Saputra: Jiwa Wirausaha Masyarakat Kabupaten Tasikmalaya Tinggi

PASUNDANNEWS.COM, TASIKMALAYA – Kabupaten Tasikmalaya selain kaya akan potensi sumber daya alam, menurut Kepala Bappeda, Iwan Saputra, juga memiliki potensi Sumber Daya Manusia yang begitu besar.

“Saya melihat bahwa jiwa wirausaha masyarakat Tasikmalaya itu sangat tinggi, Ini sebenarnya modal sosial yang sangat besar dan penting bagi pemerintah untuk melakukan program-program pemberdayaan masyarakat.” ucap Iwan Saputra, Jumat (27/9/2019).

Menurut Iwan, sudah sejak dulu masyarakat Tasikmalaya dikenal sebagai pedagang yang memberikan kredit, jauh sebelum adanya lembaga pembiayaan/leasing.

“Tasikmalaya sudah dikenal sebagai kampung halamannya tukang kiridit, ini bisa menjadi salah satu penanda tingginya jiwa wirausaha, maka pemerintah untuk hadir di setiap potensi.” lanjutnya.

Iwan menyatakan bahwa hal fundamental harus menjadi prioritas adalah pembangunan bidang keagamaan, kultur religius islami yang melekat di masyarakat Kabupaten Tasikmalaya harus dipelihara.

“Nilai-nilai religius islami harus menjadi napas dalam setiap derap langkah pembangunan, karena dengan pondasi agama tentunya bisa membangun pemerintahan yang kuat,” tegasnya.

Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

Bambang-Danial Janjikan Gebrakan Empat Hari Kerja di Kota Banjar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Pasangan  calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjar nomor urut…

2 jam ago

HUT Ke-2 Kodim Pangandaran, Letkol Inf Indra Mardianto Beri Pesan Ini kepada Prajurit

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Kodim 0625/Pangandaran menggelar acara Syukuran dan Doa Bersama Hafi Ulang Tahun…

2 jam ago

Reses Anggota DPRD Pangandaran, Jalaludin Serap Aspirasi Masyarakat

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM -  Anggota DPRD Pangandaran Jalaludin melaksanakan reses perdana masa jabatan 2024-2029. Jalaludin…

3 jam ago

Tiga Bulan Menjabat Anggota DPRD, Adang Sudirman Fokus Pengawasan dan Suksesi Pilkada 2024

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Sudah tiga bulan menjabat sebagai Anggota DPRD Pangandaran, Andang Sudirman fokus…

4 jam ago

Jumat Berkah, Herman Sutrisno Bagikan Beras kepada Jompo dan Anak Yatim

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Mantan Wali Kota Banjar, Herman Sutrisno, kembali menggelar kegiatan sosial bertajuk…

6 jam ago

Bapenda Ciamis Sharing Success Story P2DD di Acara Capacity Building Pemda se-Maluku Utara

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Bapenda (Badan Pendapatan Daerah) Kabupaten Ciamis secara resmi diundang oleh Bank…

17 jam ago