Categories: Ragam

Habib Rizieq Divonis Ringan, Hanya Denda Rp20 Juta

PASUNDANNEWS – Habib Rizeiq Shihab di vonis Majelis hakim dengan denda Rp 20 juta.

Vonis itu di jatuhkan berkaitan dengan kasus kerumunan massa di Megamendung pada Desember 2020 lalu.

Menurut majelis hakim, jika Habib Rizieq tidak di bayar denda tersebut, Rizieq akan di hukum pidana penjara lima bulan.

“Menyatakan terdakwa Moh Rizieq Shihab terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana melanggar kekarantina kesehatan. Menjatuhkan pidana denda sejumlah Rp 20 juta, dengan ketentuan jika tidak dibayar maka diganti pidana kurungan lima bulan,” ujar Hakim Ketua Suparman Nyompa.

Adapun sidang kasus kerumunan massa yang terjadi di Petamburan, Jakarta Pusat dan Megamendung, Bogor, pada Kamis (27/5/2021) kemarin.

Dalam sidang tersebut, Rizieq di anggap telah melanggar aturan dalam Pasal 93 Undang-Undang Republim Indonesia (UU RI) Nomor 6 Tahun 2018 tentang Kekarantinaan Kesehatan juncto Pasal 55 Ayat (1) ke-1 KUHP.

Hal yang memberatkan Rizieq dalam sidang tersebut adalah mantan pimpinan FPI itu tidak melakukan pencegahan penyebaran Covid-19.

Kemudian menurut pandangan hakim, Kesalahan dalam kasus tersebut merupakan delik culpa atau bukan kesengajaan.

Vonis Rizieq tergolong ringan dari tuntutan yang di ajukan jaksa. Sebelumnya dalam kasus kerumunan di Megamendung, jaksa menuntut Rizieq dengan pidana penjara 10 bulan dan denda Rp 50.000.00.

*Sanjaya*

Feri Johansah

Leave a Comment

Recent Posts

Hari Kartini, Momentum Refleksi Pegiat Literasi

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Banyak cara dalam menyambut dan memperingati Hari Kartini. Bagi para pegiat…

59 menit ago

Kerap Banjir, Forkopimcam Purwaharja dan Warga Kompak Bersihkan Sungai Cicapar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Pemerintah Kelurahan Purwaharja bersama Forkopimcam, forum RT/RW, dan masyarakat setempat melakukan…

1 jam ago

Pria Lansia di Banjar Ditemukan Meninggal Dunia, Diduga Gantung Diri

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Seorang pria berinisial A (81) ditemukan meninggal dunia di ruang dapur…

1 jam ago

Polres Banjar dan BBWS Citanduy Gelar Aksi Tanam Pohon Bersama Forkopimda Peringati Hari Bumi

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Memperingati Hari Bumi, Polres Banjar, Besar Wilayah Sungai (BBWS) dan Forkopimda…

1 jam ago

Kasus Korupsi di DPRD Kota Banjar, DRK Ditetapkan Jadi Tersangka, Kerugian Negara Capai Rp3,5 Miliar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Mantan Ketua DPRD Kota Banjar Jawa Barat, DRK ditetapkan menjadi tersangka…

19 jam ago

Peringati Hari Kartini, Polwan dan Bhayangkari Banjar Turun ke Jalan Gelar Aksi Sosial

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Memperingati Hari Kartini, Polisi Wanita (Polwan) Polres Banjar bersama Bhayangkari Cabang…

23 jam ago