Ragam

Balad “Tersungkur” di Musda Karangtaruna Kab Cianjur

PASUNDANNEWS.COM, CIANJUR — Muhammad Ronny Setiawan mengakhiri masa jabatan sebagai Ketua Forum Pengurus Karangtaruna Kabupaten Cianjur. Hal itu setelah diselenggarakana Musda Karangtaruna Kabupaten Cianjur, Sabtu,  09/03/2019.

Musda yang dihadiri seluruh elemen pengurus karangtaruna Kabupaten Cianjur berjalan lancar dan tertib terdapat 3 kandidat Calon Ketua yang akang menggantikan Ronny Setiawan. Mereka adalah, Mudrikah, Miftah Farid dan Cece Saefuloh.

Dari foto yang beredar dalam pemilihan ketua Mudrikah mendapatkan 8 suara, sementara Miftah Farid mendapatkan dukungan 11 suara. Keduanya kalah oleh Cece Saepuloh yang mendapat 14 suara dukungan, sementara 1 suara dinyatakan tidak sah.

Mudrikah dan Miftah Farid yang menjadi bagian keluarga besar Balad IRM kalah telak oleh Cece Saepuloh yang merupakan Sekretaris Umum Karangtaruna pada kepengurusan sebelumnya. Kemenangan Cece memang mengejutkan, karena sebelumnya tersiar Cece tidak akan mencalonkan pada forum musda tersebut, namun pada akhirnya mencalonkan dan menang telak.

Banyak pihak yang mengucapkan selamat atas terpilihnya ketua baru, mereka berharap dengan Nakhoda baru karangtaruna Cianjur akan lebih baik dari kepengurusan sebelumnya. ()

hasim

Leave a Comment

Recent Posts

Dinkes Kabupaten Ciamis Angkat Bicara Perihal Polemik RS Permata Bunda

  BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Dinas Kesehatan (Dinkes) Ciamis melalui Sekretaris Dinas, Anton Wahyu angkat…

5 jam ago

Penyuluhan Jasa Keuangan di Ciamis, Kang Ijudin Dorong Pemberdayaan UMKM

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Sosialisasi UMKM (Usaha Mikro, Kecil dan Menengah) bersama warga di Kabupaten…

14 jam ago

BPL HMI se-Jawa Barat Adakan Halal Bihalal dan Simposium Perkaderan

BERITA JAWA BARAT, PASUNDANNEWS.COM – Badan Pengelola Latihan (BPL) Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Koordinator Wilayah…

16 jam ago

Pj Bupati Ciamis Dorong Pengembangan Pariwisata, Situwangi dan Situ Lengkong Panjalu Cukup Potensial

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pj Bupati Ciamis, Engkus Sutisna sampaikan pentingnya untuk terus mendorong sektor…

17 jam ago

Dampak Gempa Garut di Winduraja Kawali, Pj Bupati Ciamis datang untuk Meninjau Langsung

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Gempa di Kabupaten Garut bermagnitudo 6.5 pada Sabtu 27 April 2024…

17 jam ago

Laga Perdana Liga 3 Nasional, PSGC Ciamis Unggul Atas Persitara 3-1

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Liga 3 Nasional menghadirkan laga perdana antara PSGC Ciamis melawan Persitara…

17 jam ago