Bandung Raya

Tekan Penyebaran Covid-19, Pemkot Bandung Lakukan Penataan PKL Tegallega

BANDUNG, PASUNDANNEWS.COM – Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung melakukan penataan Pedagang Kaki Lima (PKL) di kawasan Tegallega kota Bandung. Hal itu dilakukan untuk menghindari kerumunan dan mencegah penularan Covid-19.

Wakil Walikota Bandung,Yana Mulyana, menjelaskan untuk mengawasi proses penataan tersebut, pihaknya telah meminta Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Satpol PP dan Dinas Perhubungan.

“Aturan Perwal, Perda dan intruksi Mendagri harus kita tegakkan apalagi terkait potensi yang bisa menimbulkan kasus covid-19,” ungkap Yana saat melakukan rapat koordinasi membahasan penanganan PKL Tegallega seperti dilansir dari Pikiranrakyat.com, Sabtu (27/2).

Yana Mulyana menginginkan penataan PKL Tegallega difokuskan untuk mengakomodir berbagai kepentingan. Yana berharap PKL ini jangan sampai menutup Jalan Otista dan Jalan Moh Toha.

“Kita berharap para PKL ini jangan sampai menutupi Jalan Otista,” ujarnya.

Sedangkan Asisten Pemerintahan dan Kesra Kota Bandung, Asep S. Gufron mengatakan, penataan PKL harus konsistensi dalam hal pengawasannya.

“Harus ada kolaborasi dengan OPD kewilayaah setempat yang kuat serta komitmen dan konsisten, sehingga terus berkesinambungan,” ucap Asep.

Tak hanya itu, Camat Regol, Iwan Sumaryana mengungkapkan telahg ada kesepakatan untuk mengurangi jumlah PKL di Tegal Lega. Hal itu telah i9a koorrdinbasikan langsung dengan para PKL.

“Kami berkoordinator dengan PKL di kawasan Tegallega. kita harapkan 1 keluarga 1 lapak. Jangan smapai 1 keluarga punya 3 lapak. Hal itu mereka sanggupi dan akan menginformasikan kepada yang lain,” Jelasnya.

Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

SDN 2 Dadiharja Cetak Prestasi di Lomba FLS2N Wilayah 5, Torehkan 3 Medali Emas

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - SDN 2 Dadiharja Kecamatan Rancah Kabupaten Ciamis mencetak prestasi dalam perhelatan…

12 jam ago

Bupati Ciamis Sidak ke RSUD Pastikan Pelayanan Masyarakat Tetap Optimal

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Bupati Ciamis Herdiat Sunarya melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke RSUD Ciamis,…

13 jam ago

BPBD Kota Banjar Berikan Bantuan Logistik kepada Korban Rumah Roboh di Banjar Kolot

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - BPBD Kota Banjar memberikan bantuan logistik kepada Eti Rohaeti (53), seorang…

14 jam ago

Dinding Rumah Warga Banjar Roboh, Diduga Akibat Tanah Labil dan Kayu Lapuk

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Rumah milik Eti Rohaeti (53) warga di Lingkungan Banjar Kolot RT…

14 jam ago

Sosialisasi Grab Merchant, Dorong UMKM Banjar Go Digital

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM – Dalam upaya meningkatkan kompetensi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM),…

14 jam ago

Kasus Dugaan Korupsi di DPRD Kota Banjar, Kejari Sebut Kemungkinan Ada Tersangka Baru

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Penyidikan kasus dugaan tindak pidana korupsi pengelolaan tunjangan perumahan dan tunjangan…

15 jam ago