Ekbis

Rabbani Tawarkan Promo Bocor Hadiah Langsung Tanpa Diundi

PASUNDANNEWS.COM, SUBANG- Selama hampir dua puluh tahun berdiri, produk Rabbani selalu diserbu customer. Bagaimana tidak, Rabbani dikenal dengan fashion muslimnya yang elegan dan syar’i. Belum lagi tawaran promo besar-besaran saat momentum tertentu, hal ini selalu menjadi sasaran masyarakat untuk berburu promo.

Saat ini masyarakat sedang dihebohkan dengan penawaran promo menarik yang ditawarkan Rabbani. Kali ini bukan lagi soal potongan harga, melainkan hadiah yang bahkan tanpa diundi. Promo ini diberi tagline Bocor Hadiah Langsung Tanpa Diundi. Menariknya custumer bisa mendapatkan promo ini dengan sistem tukar point yang berlaku mulai 5 maret sampai dengan akhir bulan ini.

“Biasa ya kalau tim promo Rabbani selalu kreatif selalu cari yang beda, kaya dari namanya juga diambil dari boomingnya kata bocor. Sistem promo Bocor Hadiah Langsung Tanpa Diundi ini custumer Rabbani mengumpulkan point hingga akhir bulan ini melalui struk belanja. Untuk satu pointnya yaitu minimal belanja 100ribu berlaku juga untuk kelipatan,” ujar Rani selaku store manager di outlet Rabbani Cigadung Subang.

Puluhan hadiah menarik ditawarkan sebagai hasil tukar point ini. Mulai dari yang terkecil stiker Rabbani, kemudian berbagai produk Rabbani, peralatan rumah tangga, hingga wisata ke berbagai pulau di Indonesia dan beberapa negara di dunia. Bahkan umroh pun ditawarkan sebagai hadiah perolehan point terbesar. (silvi/tiara)

hasim

Leave a Comment

Recent Posts

Endang Hidayat Terpilih sebagai Ketua PPBI Kota Banjar dalam Muscab II

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM Perkumpulan Pecinta Bonsai Indonesia (PPBI) Cabang Kota Banjar menggelar Musyawarah Cabang (Muscab)…

10 jam ago

DPD PAN Ciamis Gelar Halal Bihalal Sekaligus Nonton Bareng

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Amanat Nasional (PAN) Ciamis menggelar acara…

14 jam ago

Wakapolres Banjar Monitoring Pelaksanaan Hari Paskah dan Pengecekan Personel Pam di Gereja

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Wakapolres Banjar Kompol Dani Prasetya meninjau langsung ke sejumlah gereja di…

14 jam ago

Kue Kering Caketra Erna Sari Kota Banjar Tembus Pasar Jawa

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Usaha kue kering 'Caketra Erna Sari' di lingkungan Bojong, Kelurahan Situbatu,…

14 jam ago

Musda V MUI Kota Banjar Tetapkan KH. Muin Abdulrohim sebagai Ketua Periode 2025-2030

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Banjar menggelar Musyawarah Daerah (Musda) ke-V,…

1 hari ago

Kemenag Kota Banjar Gelar Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kota dan Nasional

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Banjar menggelar bimbingan manasik haji bagi…

2 hari ago