Polhukam

Para Aktivis ajak Masyarakat Ciptakan Pemilu Damai

PASUNDANNEWS.COM, TANGERANG — Dinamika politik nasional yang cenderung terus memanas jelang pelaksanaan Pilpres. Kondisi itu, menjadi perhatian berbagai pihak termasuk para aktivis, mereka sangat kritis dalam melihat permasalahan yang dihadapi bangsa saat ini.

Akibat peredaran berita bohong dan hoax yang seakan tak terbendung beredar luas di media sosial memunculkan keprihatinan kalangan para aktivis dan mahasiswa.

Media sosial memiliki pengaruh yang sangat luas bagi kehidupan berbangsa dan bernegara dan menjadi media harapan yang tinggi bagi kalangan generasi mileneal dalam menjaga keamanan dan ketentraman, hal tersebut disampaikan oleh Aktivis Gerakan Milenial, Al Rahman di Insomniak Café  di Kawasan Ciputat, Tangerang Selatan, dalam diskusi publik yang mengusung tema “Pilpres Damai Lancar, Utamakan Visi Misi Bukan Caci Maki” (27/3/19).

“Kekhawatiran terjadinya gesekan antar anak bangsa akibat hoax menjadi keprihatinan bersama. Celakanya, diantara generasi milenial banyak yang menggunakan medsos,” ujar Ali.

Ali Rahman mengatakan Indonesia adalah negara aman dan sejahtera, sehingga ketentraman dan keamanan ini harus dijaga. Sebagai generasi milenial, kita harus bisa menyaring berita yang kita baca”.

Aktivis juga menyoroti terkait misi dan misi para calon presiden yang akan mengikuti kontestasi di Pilpres 2019.

Lebih lanjut Ali Rahman menyampaikan Jokowi dan Prabowo punya visi misi masing-masing dalam mencalonkan diri di Pilpres. Kita harus menghadapi situasi ini dengan dewasa. Kita boleh berbeda pilihan, berbeda pandangan politik, tetapi harapan besar adalah jangan sampai kita terpecah gara-gara Pilpres. (*)

hasim

Leave a Comment

Recent Posts

Endang Hidayat Terpilih sebagai Ketua PPBI Kota Banjar dalam Muscab II

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM Perkumpulan Pecinta Bonsai Indonesia (PPBI) Cabang Kota Banjar menggelar Musyawarah Cabang (Muscab)…

19 jam ago

DPD PAN Ciamis Gelar Halal Bihalal Sekaligus Nonton Bareng

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Amanat Nasional (PAN) Ciamis menggelar acara…

23 jam ago

Wakapolres Banjar Monitoring Pelaksanaan Hari Paskah dan Pengecekan Personel Pam di Gereja

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Wakapolres Banjar Kompol Dani Prasetya meninjau langsung ke sejumlah gereja di…

24 jam ago

Kue Kering Caketra Erna Sari Kota Banjar Tembus Pasar Jawa

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Usaha kue kering 'Caketra Erna Sari' di lingkungan Bojong, Kelurahan Situbatu,…

24 jam ago

Musda V MUI Kota Banjar Tetapkan KH. Muin Abdulrohim sebagai Ketua Periode 2025-2030

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Banjar menggelar Musyawarah Daerah (Musda) ke-V,…

2 hari ago

Kemenag Kota Banjar Gelar Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kota dan Nasional

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Banjar menggelar bimbingan manasik haji bagi…

2 hari ago