Bandung Raya

Paguyuban Pengawal NKRI (PPNKRI) Tuntut Emmanuel Macron Minta Maaf

BANDUNG, PASUNDANNEWS – Puluhan massa Paguyuban Pengawal NKRI (PPNKRI) menuntut Presiden Emanuel Macron meminta maaf setelah melakukan penghinaan Nabi Muhammad SAW.
Massa  yang tergabung dari berbagai organisasi masyarakat serta pemuda dan mahasiswa Islam tersebut  berlangsung di depan Gedung Sate, Jawa Barat, pada senin (2/10/2020).
Sebelumnya pada rabu (21/10/2020) pekan lalu, Presiden Prancis Emmanuel Macron mengatakan tidak akan mencegah penerbitan kartun yang menghina Nabi Muhammad dengan dalih kebebasan berekspresi.
Disaksikan berbagai awak media yang hadir. Massa mempertontonkan aksi menginjak dan membakar Poto Presiden Prancis Emmanuel Macron.
Baca Juga: BNBP Minta Warga Waspadai Daerah Rawan Longsor
Aksi tersebut sebagai bentuk kekesalan mereka kepada Presiden Prancis yang dengan sengaja menghina dan merendahkan Islam.
Tepat pada tanggal 12 Rabiul Awal 1442 hijriah atau bertepatan tanggal 02 november 2020. Merupakan bulan yang agung bagi umat Islam, yang tidak lain adalah bulan kelahiran Nabi Muhammad. Atas dasar itu mereka melaksanakan aksi damai sebagai bentuk kecintaan kepada Rasullullah.

“Kita mengutuk keras Presiden Emmanuel Macron atas pernyataannya yang telah menghina Islam dan Nabi Muhammad”. Ujar Doni Ramdhani koordinator Lapangan PPNKRI.
Baca Juga: Ganti Startegi, BKKBN Fokus Program Pembangunan Keluarga
Mereka meminta Presiden Prancis tersebut meminta maaf dan mencabut pernyataannya yang telah menghina Islam dan Nabi Muhammad SAW.
Tidak hanya itu mereka menyerukan kepada umat Islam Jawa Barat dan Indonesia untuk memboikot produk-produk prancis. (Red).
Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

Ronggeng Amen Meriahkan HUT Kota Banjar ke-22 di Taman Kota

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Pemkot Banjar menggelar Ronggeng Amen di malam puncak Hari Jadi Kota…

2 jam ago

ORARi Kota Banjar Gelar SES Anniversary 8B22BJR

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Memperingati Hari Jadi ke-22 Kota Banjar, ORARI Lokal Kota Banjar menggelar…

19 jam ago

Bupati Ciamis Ikuti Sertijab Gubernur Jabar di Rapat Paripurna DPRD

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pasca dilantik Bupati Ciamis Herdiat Sunarya menghadiri serah terima jabatan (sertijab)…

2 hari ago

PSGC Ciamis Menang Dramatis Kontra Persekabpas, Skor Akhir 3-2

BERITA OLAHRAGA, PASUNDANNEWS.COM - PNM Liga Nusantara Grup X Babak 6 Besar terus berlanjut. Salah…

2 hari ago

Momen Hari Jadi Kota Banjar, Herman Sutrisno Bagikan Beras dan Uang Tunai kepada Warga

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Mantan Walikota Banjar, dr Herman Sutrisno kembali menggelar aksi sosial, pada…

2 hari ago

Polres Ciamis Tertibkan Puluhan Travel Gelap yang Tak Miliki Izin Trayek

BERITA CIAMiS, PASUNDANNEWS.COM - Polres Ciamis terus menggelar razia terhadap travel gelap atau ilegal hampir…

2 hari ago