Bandung Raya

Oksigen Medis Langkah, Pemkot Cimahi Bentuk Tim Khusus

Cimahi, Pasundannews – Kelangkaan oksigen medis kini tengah di alami oleh Pemkot Cimahi, Jawa Barat, hal tersebut lantaran lonjakan kasus Covid-19.

Tangani hal itu Pemkot Cimahi membuat tim khusus untuk monitoring ketersediaan oksigen dan obat-obatan.

Wakil Ketua Harian Satgas Penanganan COVID-19 Kota Cimahi, Tata Wikanta menyampaikan, pembentukan tim tersebut berdasarkan Intruksi Menteri Dalam Negeri (Inmendagri).

Seperti di ketahui, oksigen medis dan obat-obatan yang di yakini bisa menangkal dan menyembuhkan dari COVID-19 kini mendadak di buru masyarakat. Akibatnya, barang-barang kebutuhan kesehatan itu kini mulai langka di pasaran.

“Kita sudah ada tim khusus. Terus kita monitor,” katanya pada Selasa 6 Juli 2021.

Melansir dari laman Diskominfo, dia mengatakan, Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Cimahi Ngatiyana sudah menugaskan para asisten dengan porsinya masing-masing. Seperti Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat yang di tugaskan untuk mengawal vaksinasi COVID-19.

Kemudian Asisten II Bidang Ekonomi dan Pembangunan yang di berikan tugas untuk mengawasi penanganan COVID-19 secara umum serta Asisten III bidang Administrasi Umum yang ditugasi untuk mengawal ketersediaan kebutuhan logistik.

Di akui Tata, ketersediaan oksigen medis sampai saat ini belum normal seperti dulu. Ia mencontohkan, RSUD Cibabat masih menutup layanan Instalasi Gawa Darurat (IGD) akibat sulitnya mencari oksigen.

“Kebutuhan lebih dari biasa. Belum normal seperti biasa. Tapi kita terus monitor,” pungkasnya.

*Agus*

Feri Johansah

Leave a Comment

Recent Posts

Reses Anggota DPRD Pangandaran, Jalaludin Serap Aspirasi Masyarakat

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM -  Anggota DPRD Pangandaran Jalaludin melaksanakan reses perdana masa jabatan 2024-2029. Jalaludin…

12 menit ago

Tiga Bulan Menjabat Anggota DPRD, Adang Sudirman Fokus Pengawasan dan Suksesi Pilkada 2024

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Sudah tiga bulan menjabat sebagai Anggota DPRD Pangandaran, Andang Sudirman fokus…

1 jam ago

Jumat Berkah, Herman Sutrisno Bagikan Beras kepada Jompo dan Anak Yatim

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Mantan Wali Kota Banjar, Herman Sutrisno, kembali menggelar kegiatan sosial bertajuk…

4 jam ago

Bapenda Ciamis Sharing Success Story P2DD di Acara Capacity Building Pemda se-Maluku Utara

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Bapenda (Badan Pendapatan Daerah) Kabupaten Ciamis secara resmi diundang oleh Bank…

14 jam ago

Dani Danial Muhklis Prioritaskan Pemajuan Kebudayaan di Kota Banjar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Calon Wakil Wali Kota Banjar, Dani Danial Muhklis (Kang Danial) menegaskan…

17 jam ago

Polres Banjar Sosialisasikan Program Makan Siang Gratis untuk Anak Sekolah

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Polres Banjar kembali menggelar kegiatan pembagian makan siang gratis bergizi kepada…

17 jam ago