Nasional

Muncul Upaya Deligitimasi Lembaga Penyelenggara Pemilu, HMI Sukabumi : POLRI Harus Bertindak Tegas

PASUNDANNEWS.COM, SUKABUMI- Pasca pemilihan presiden, pemilihan legislatif dan DPD RI kini semua pihak menunggu hasil perolehan suara yang sedang direkapitulasi oleh KPU. Menjelang penetapan oleh KPU tanggal 22 mei 2019, banyak sekali riak yang terjadi di masyarakat dan ini diperparah oleh elit-elit yang seakan terus mendeligitimasi penyelenggara pemilu. Sehingga menimbulkan kegaduhan yang berlebih dan ketidakpercayaan publik terhadap Pemilu 2019.

Menanggapi hal tersebut, Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Sukabumi menyatakan dukungan terhadap pihak Keamanan dalam menjaga kondusifitas khususnya menjelang penetapan perolehan suara secara keseluruhan pada 22 mei mendatang.

pernyataan tersebut disampaikan Ketua Bidang Perguruan Tinggi Kemahasiswaan dan Pemuda Himpunan Mahasiswa Cabang Sukabumi (HMI Cabang Sukabumi) Ripal Rinaldi dalam mendukung langkah kepolisian untuk menjaga kondusifitas menjelang Penetapan Pemenang Pilpres.

Ia menilai menjelang menetes tersebut banyak upaya upaya untuk menciptakan kegaduhan dan upaya delegitimasi penyelenggara pemilu agar tercipta chaos di tengah masyarakat.

“Kami menilai ada upaya upaya delegitimasi beberapa lembaga negara, dalam rangka menciptakan chaos, dan ini patut diredam”. Tambahnya.

Ia juga meminta polri untuk bergerak cepat dalam menangkap para oknum tersebut sebagai bagian cipta kondisi dan upaya preventif dalam menjaga keamanan dan kondusifitas d tengah masyarakat pasca pemilu.

Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

Bambang-Danial Janjikan Gebrakan Empat Hari Kerja di Kota Banjar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Pasangan  calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjar nomor urut…

32 menit ago

HUT Ke-2 Kodim Pangandaran, Letkol Inf Indra Mardianto Beri Pesan Ini kepada Prajurit

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Kodim 0625/Pangandaran menggelar acara Syukuran dan Doa Bersama Hafi Ulang Tahun…

42 menit ago

Reses Anggota DPRD Pangandaran, Jalaludin Serap Aspirasi Masyarakat

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM -  Anggota DPRD Pangandaran Jalaludin melaksanakan reses perdana masa jabatan 2024-2029. Jalaludin…

56 menit ago

Tiga Bulan Menjabat Anggota DPRD, Adang Sudirman Fokus Pengawasan dan Suksesi Pilkada 2024

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Sudah tiga bulan menjabat sebagai Anggota DPRD Pangandaran, Andang Sudirman fokus…

2 jam ago

Jumat Berkah, Herman Sutrisno Bagikan Beras kepada Jompo dan Anak Yatim

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Mantan Wali Kota Banjar, Herman Sutrisno, kembali menggelar kegiatan sosial bertajuk…

5 jam ago

Bapenda Ciamis Sharing Success Story P2DD di Acara Capacity Building Pemda se-Maluku Utara

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Bapenda (Badan Pendapatan Daerah) Kabupaten Ciamis secara resmi diundang oleh Bank…

15 jam ago