Ciamis

Lebaran 2023, Berikut Lokasi Penukaran Uang Baru di Ciamis

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM – Lebaran tahun 2023 banyak masyarakat yang membutuhkan uang baru.

Terutama bagi warga yang baru saja pulang dari kota dan bisa berkumpul bersama keluarga/

Sambil membagikan THR (Tunjangan Hari Raya) kepada sanak saudara.

dalam hal ini, Bank Indonesia telah merilis lokasi penukaran uang baru di Ciamis, Jawa Barat.

Layanan tersebut ramai diminati warga di berbagai penjuru daerah, terutama menjelang Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran 2023.

Sebelum melakukan penukaran uang baru di loket-loket yang tersedia, warga dianjurkan terlebih dahulu mendaftar di situs PINTAR.

Hal ini lantaran bank atau kas keliling akan memprioritaskan nasabah yang sudah mendaftar sebelumnya.

Jika Anda berminat menggunakan layanan penukaran uang, siapkan terlebih dahulu NIK, KTP, dan email yang aktif untuk mengisi data saat pendaftaran, mengutip Pikiran Rakyat, Selasa (18/4/2023).

Selanjutnya, jangan lupa pastikan sudah memilah dan mengemas uang rupiah yang akan ditukarkan serapih mungkin.

Tata cara pemilahan dan pengemasan uang rupiah yaitu dengan dipilah menurut jenis pecahan dan tahun emisi, serta disusun searah.

Kemudian tidak menggunakan selotip, perekat, lakban, atau steples untuk mengelompokkan atau menggabungkan uang Rupiah.

Berikut lokasi penukaran uang yang tersebar di Ciamis jelang Lebaran 2023.

Lokasi Penukaran Uang di Ciamis

1. BANK SYARIAH INDONESIA, Tbk JL. PASAR MANIS RUKO NO. 33, KAB. CIAMIS

2. BANK SYARIAH INDONESIA, Tbk JL. IR H JUANDA NO. 191, KAB. CIAMIS

3. BANK SYARIAH INDONESIA, Tbk JL. JENDRAL SUDIRMAN NO. 58, KAB CIAMIS

4. BNI JL. JEND. SUDIRMAN 47, CIAMIS

5. BNI JL. RAYA BANJARSARI 153, BANJARSARI – CIAMIS

6. BNI JL. KAUM 1, KAWALI

7. BRI JL. IR. H. JUANDA CIAMIS NO.166, CIAMIS

8. BRI JL. RAYA CIAMIS NO. 1, BANJAR

9. BANK WOORI SAUDARA INDONESIA JL. JEND SUDIRMAN NO. 163, CIAMIS

10. BANK WOORI SAUDARA INDONESIA JL. PASAR MANIS NO. 36, CIAMIS

11. BANK PEMBANGUNAN DAERAH JAWA BARAT & BANTEN, JL. JEND SUDIRMAN NO. 71, CIAMIS KEC CIAMIS KAB CIAMIS

12. BANK KB BUKOPIN JL. JEND. SUDIRMAN NO.41, CIAMIS, KEC. CIAMIS, KABUPATEN CIAMIS

13. BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL JL. JEND SUDIRMAN NO.35 CIAMIS

14. BANK SINARMAS SYARIAH JL. SILIWANGI NO. 93, KAB. CIAMIS

15. BTN JL. AHMAD YANI RUKO BUSINESS CENTRE, CIAMIS.

 

(Herdi/PasundanNews.com)

Herdi Firmansah

Leave a Comment

Recent Posts

Tiga Bulan Menjabat Anggota DPRD, Adang Sudirman Fokus Pengawasan dan Suksesi Pilkada 2024

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Sudah tiga bulan menjabat sebagai Anggota DPRD Pangandaran, Andang Sudirman fokus…

4 menit ago

Jumat Berkah, Herman Sutrisno Bagikan Beras kepada Jompo dan Anak Yatim

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Mantan Wali Kota Banjar, Herman Sutrisno, kembali menggelar kegiatan sosial bertajuk…

3 jam ago

Bapenda Ciamis Sharing Success Story P2DD di Acara Capacity Building Pemda se-Maluku Utara

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Bapenda (Badan Pendapatan Daerah) Kabupaten Ciamis secara resmi diundang oleh Bank…

13 jam ago

Dani Danial Muhklis Prioritaskan Pemajuan Kebudayaan di Kota Banjar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Calon Wakil Wali Kota Banjar, Dani Danial Muhklis (Kang Danial) menegaskan…

15 jam ago

Polres Banjar Sosialisasikan Program Makan Siang Gratis untuk Anak Sekolah

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Polres Banjar kembali menggelar kegiatan pembagian makan siang gratis bergizi kepada…

16 jam ago

Debat Kedua Pilbup Pangandaran, Citra dan Ujang Beradu Gagasan

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Debat publik kedua Pilbup (pemilihan Bupati dan Wakil Bupati) Pangandaran digelar…

16 jam ago