Jawa Barat

KDM Bakal Sapa Warga Jatiluhur Bersama Om Zein-Abang Ijo, Ada Charly, Sule dan Ohang

PASUNDAN NEWS – Kang Dedi Mulyadi (KDM) menyapa warga Kabupaten Purwakarta tempatnya di Kecamatan Jatiluhur bersama Calon Bupati Purwakarta, Kang Saepul Bahri Binzein atau Om Zein dan Abang Ijo Hapidin, di Lapangan Desa Cilegong Jatiluhur samping PT. PAS Senin (02/9/2024) pukul 19.00 WIB.

Kang Dedi Mulyadi yang juga merupakan Calon Gubernur Jawa Barat dengan mengangkat visi Jabar Istimewa terus berkeliling Jawa Barat kali ini di Kecamatan Jatiluhur.

Penerus Kang Dedi Mulyadi yakni, Pasangan Om Zein-Abang Ijo yang juga mengangkat visi yang sama Purwakarta Istimewa menjadi harapan bagi masyarakat Purwakarta kedepan.

Ketua Relawan Om Zein Bupati Aing, Dani Regiana mengatakan untuk kegiatan KDM Menyapa Purwakarta Istimewa kali ini di Lapangan Desa Cilegong.

“Kali ini KDM Menyapa di Cilegong terbuka untuk umum gratis, dimeriahkan oleh MK9 dan artis Charly Van Houten, Sule, dan Ohang,” pungkas Dani.

Feri Johansah

Leave a Comment

Recent Posts

PDAM Tirta Anom Kota Banjar Gelar Sosialisasi Layanan kepada Pelanggan

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM -  Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Anom Kota Banjar menggelar sosialisasi…

6 jam ago

HUT ke-106 Damkar di Pangandaran, Petugas Se-Jawa Barat Tunjukkan Semangat Pelayanan Publik

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-106 Pemadam Kebakaran (Damkar) digelar meriah…

6 jam ago

Karang Taruna Parungsari Kota Banjar Beri Layanan Potong Rambut Gratis kepada Warga

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Karang Taruna Parungsari, Kelurahan Karangpanimbal, Kecamatan Purwaharja, Kota Banjar memberikan pelayanan…

10 jam ago

DPD Golkar Banjar Nyatakan Dukungan Moril untuk DRK di Tengah Proses Hukum

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - DPD Partai Golkar Kota Banjar menyatakan dukungan moril secara penuh kepada…

1 hari ago

Pemkab Ciamis Launching 55 Layanan Program Pepatah Manis, Optimalkan Pelayanan Masyarakat

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pemkab Ciamis adakan launching 55 layanan dalam program Pepatah Manis (Pelayanan…

1 hari ago

Ada yang Baru di Pepatah Manis, Diskominfo Ciamis Kenalkan Layanan Darurat 112

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Ciamis mengenalkan fasilitas layanan publik…

1 hari ago