Kolom

Kata-kata Mutiara Quraish Shihab Terbaru

Pasundannews.com – Kata-kata mutiara tak pernah putus di ucapkan cendekiawan musliim Quraish Shihab.

Seperti di lansir dari vidio.com, Quraish Shihab mengungkapkan berbagai bentuk kata mutiara dan penuh makna.

Berikut kami rangkum kalimat sejuk dari Quraish Shihab dalam video berdurasi 1 menit di dalam program mutiara hati SCTV.

Tidak ada baiknya ucapan tanpa pengamalan. Begitu juga pengetahuan tanpa ketakwaan. Terlebih lagi, sedekah tanpa di lakukan dengan ketulusan.
Tidak ada baiknya harta, kecuali di lakukan dengan kedermawanan. Begitu juga persahabatan tanpa kesetiaan dan demikian juga hidup tanpa kegembiraan.
Jika Anda ingin kekayaan, maka raihlah kekayaan itu dengan kepuasan hati setelah usaha halal yang maksimal.
Bahwa kepuasan adalah harta yang tak ada habis-habisnya. Oleh sebab itu hindari ketamakan karena itulah kemiskinan yang tiada taranya.
Jangan berputus asa karena Allah menganugrahi orang lain. Kemudian ia juga menganugrahi anda.

(Jm)

Redaksi

Leave a Comment
Share
Published by
Redaksi

Recent Posts

BKPSDM Ciamis Pastikan Tes CAT PPPK Tahap 2 Berjalan Sesuai Prosedur

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pemkab Ciamis Jawa Barat resmi menggelar seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja…

5 jam ago

Paguyuban Volley Ball U-40 Jabar-Jateng Resmi Dikukuhkan di Kota Banjar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Paguyuban Volley Ball U-40 Jabar-Jateng dikukuhkan, pada Minggu (11/5/2025) diadakan di…

21 jam ago

Pemprov Jabar Gencarkan Psikolog Klinis di Puskesmas, Upaya Tekan Angka Depresi

BERITA JABAR, PASUNDANNEWS.COM - Pemerintah Provinsi Jawa Barat tengah menggencarkan penempatan psikolog klinis di sejumlah…

2 hari ago

BKPSDM Ciamis Sampaikan Jadwal dan Lokasi Tes Seleksi PPPK Tahap II, Berikut Penjelasannya

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Ciamis menyampaikan penyesuaian…

2 hari ago

Polres Banjar Ungkap Empat Kasus Kriminal dalam Operasi Pekat 2025

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Polres Banjar mengungkap empat kasus kriminal dalam rangkaian Operasi Pekat yang…

2 hari ago

Lansia Peduli Lingkungan Resmi Diluncurkan di Purwaharja Kota Banjar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Sebuah gerakan sosial bertajuk Lansia Peduli Lingkungan (LPL) resmi diluncurkan di…

3 hari ago