Ragam

Idul Fitri Momentum Memperkokoh Persatuan dan Kesatuan

PASUNDANNEWS.COM – Umat Islam sekarang menghadapi Idul Fitri, setelah satu bulan penuh Ramadhan terlewati. Tiga organisasi Islam terbesar di Indonesia sepakat bahwa Idul Fitri jatuh pada hari Rabu, (05/05/2019)

Tentunya hal ini tidak memberikan kebingungan bagi umat Islam Indonesia ketika penanggalan nya sama. Walaupun dengan menggunakan perhitungan masing masing. Momen Idul Fitri saat ini berdekatan dengan pengumuman pemilihan umum dan juga hari kelahiran Pancasila.

Harapan besar kemudian muncul. Semakin kokohnya persatuan dan kesatuan Negara Republik Indonesia yang dikaruniai beranekaragam suku, kepercayaan dan lainnya.

Kami segenap keluarga besar Pasundannes.com menghaturkan banyak terimakasih dan permohonan maaf untuk seluruh rakyat Indonesia. Kedepan kami percaya Indonesia akan semakin kuat dengan komitmen yang tersirat dari Bhineka Tunggal Ika.

Komitmen ini harus senantiasa dijaga oleh segenap bangsa Indonesia, mengingat perjuangan para pendahulu yang berdarah darah bahkan mengorbankan jiwa dan raga untuk kemerdekaan Indonesia.

Selamat Hari Raya Idul Fitri, mari kita tetap jaga Indonesia. Sudah saatnya kita maju bersama.

hasim

Leave a Comment

Recent Posts

Kasus Korupsi di DPRD Kota Banjar, DRK Ditetapkan Jadi Tersangka, Kerugian Negara Capai Rp3,5 Miliar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Mantan Ketua DPRD Kota Banjar Jawa Barat, DRK ditetapkan menjadi tersangka…

10 menit ago

Peringati Hari Kartini, Polwan dan Bhayangkari Banjar Turun ke Jalan Gelar Aksi Sosial

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Memperingati Hari Kartini, Polisi Wanita (Polwan) Polres Banjar bersama Bhayangkari Cabang…

3 jam ago

Endang Hidayat Terpilih sebagai Ketua PPBI Kota Banjar dalam Muscab II

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM Perkumpulan Pecinta Bonsai Indonesia (PPBI) Cabang Kota Banjar menggelar Musyawarah Cabang (Muscab)…

24 jam ago

DPD PAN Ciamis Gelar Halal Bihalal Sekaligus Nonton Bareng

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Amanat Nasional (PAN) Ciamis menggelar acara…

1 hari ago

Wakapolres Banjar Monitoring Pelaksanaan Hari Paskah dan Pengecekan Personel Pam di Gereja

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Wakapolres Banjar Kompol Dani Prasetya meninjau langsung ke sejumlah gereja di…

1 hari ago

Kue Kering Caketra Erna Sari Kota Banjar Tembus Pasar Jawa

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Usaha kue kering 'Caketra Erna Sari' di lingkungan Bojong, Kelurahan Situbatu,…

1 hari ago