Ragam

Idul Fitri Momentum Memperkokoh Persatuan dan Kesatuan

PASUNDANNEWS.COM – Umat Islam sekarang menghadapi Idul Fitri, setelah satu bulan penuh Ramadhan terlewati. Tiga organisasi Islam terbesar di Indonesia sepakat bahwa Idul Fitri jatuh pada hari Rabu, (05/05/2019)

Tentunya hal ini tidak memberikan kebingungan bagi umat Islam Indonesia ketika penanggalan nya sama. Walaupun dengan menggunakan perhitungan masing masing. Momen Idul Fitri saat ini berdekatan dengan pengumuman pemilihan umum dan juga hari kelahiran Pancasila.

Harapan besar kemudian muncul. Semakin kokohnya persatuan dan kesatuan Negara Republik Indonesia yang dikaruniai beranekaragam suku, kepercayaan dan lainnya.

Kami segenap keluarga besar Pasundannes.com menghaturkan banyak terimakasih dan permohonan maaf untuk seluruh rakyat Indonesia. Kedepan kami percaya Indonesia akan semakin kuat dengan komitmen yang tersirat dari Bhineka Tunggal Ika.

Komitmen ini harus senantiasa dijaga oleh segenap bangsa Indonesia, mengingat perjuangan para pendahulu yang berdarah darah bahkan mengorbankan jiwa dan raga untuk kemerdekaan Indonesia.

Selamat Hari Raya Idul Fitri, mari kita tetap jaga Indonesia. Sudah saatnya kita maju bersama.

hasim

Leave a Comment

Recent Posts

Bapenda Ciamis Sharing Success Story P2DD di Acara Capacity Building Pemda se-Maluku Utara

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Bapenda (Badan Pendapatan Daerah) Kabupaten Ciamis secara resmi diundang oleh Bank…

4 jam ago

Dani Danial Muhklis Prioritaskan Pemajuan Kebudayaan di Kota Banjar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Calon Wakil Wali Kota Banjar, Dani Danial Muhklis (Kang Danial) menegaskan…

7 jam ago

Polres Banjar Sosialisasikan Program Makan Siang Gratis untuk Anak Sekolah

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Polres Banjar kembali menggelar kegiatan pembagian makan siang gratis bergizi kepada…

7 jam ago

Debat Kedua Pilbup Pangandaran, Citra dan Ujang Beradu Gagasan

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Debat publik kedua Pilbup (pemilihan Bupati dan Wakil Bupati) Pangandaran digelar…

7 jam ago

Rakor Pilkada 2024, Pj Bupati Ciamis Tekankan Kesiapan Sarpras hingga Netralitas ASN

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pj Bupati Ciamis Budi Waluya menekankan tentang pentingnya  kesiapan sarana dan…

7 jam ago

Bawaslu Kota Banjar Identifikasi 23 Indikator TPS Rawan untuk Pemilu 2024

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Bawaslu Kota Banjar telah melakukan pemetaan kerawanan terhadap Tempat Pemungutan Suara…

9 jam ago