Categories: Ragam

Himpunan Mahasiswa Ilmu Komunikasi (HIMAIKOM) STISIP Widyapuri Mandiri Sukabumi Berbagi Sembako

PASUNDANNEWS, SUKABUMI – Puluhan sembako dibagikan kepada masyarakat di sekitar dekat kampus, Sabtu (16/5/2020).

Irvan sopian, selaku koordinator aksi/ Ketua (HIMAIKOM) mengaku pihaknya mengalang dana bersumber dari mahasiswa dan beberapa donatur.

“Sewaktu kami menyampaikan ide aksi bagi sembako ini kepada Himpunan Mahasiswa Ilmu komunikasi (HIMAIKOM), mereka menyambut baik, Alhamdulillah,” kata IRVAN.

ini merupakan wujud kepedulian mahasiswa di tengah pandemi Covid-19.

“Meskipun secara ekonomi mahasiswa juga terdampak pandemi Covid-19, kondisi ini tidak menyurutkan kami untuk berbuat kebaikan dan menuai amal di bulan suci ramadan. Walau sedikit, semoga bermanfaat bagi masyarakat yang membutuhkan,” katanya. (Pasundannews /admin)

Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

DPD PAN Ciamis Gelar Halal Bihalal Sekaligus Nonton Bareng

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Amanat Nasional (PAN) Ciamis menggelar acara…

3 jam ago

Wakapolres Banjar Monitoring Pelaksanaan Hari Paskah dan Pengecekan Personel Pam di Gereja

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Wakapolres Banjar Kompol Dani Prasetya meninjau langsung ke sejumlah gereja di…

3 jam ago

Kue Kering Caketra Erna Sari Kota Banjar Tembus Pasar Jawa

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Usaha kue kering 'Caketra Erna Sari' di lingkungan Bojong, Kelurahan Situbatu,…

3 jam ago

Musda V MUI Kota Banjar Tetapkan KH. Muin Abdulrohim sebagai Ketua Periode 2025-2030

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Banjar menggelar Musyawarah Daerah (Musda) ke-V,…

23 jam ago

Kemenag Kota Banjar Gelar Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kota dan Nasional

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Banjar menggelar bimbingan manasik haji bagi…

1 hari ago

Terduga Pelaku Pembunuhan WML di Ciamis Diamankan Polisi

BERITA CIAMIS,PASUNDANNEWS.COM - Seorang pria terduga pelaku pembunuhan terhadap seorang wanita muda, WML (23 tahun)…

1 hari ago