Categories: Polhukam

Hasil Rapat Pleno KPU Kota Bandung, Oded-Yana Menang

BANDUNG. Rekapitulasi hasil perhitungan suara di tingkat Kota Bandung dilaksanakan di hotel Papandayan Kota Bandung, Kamis (5/6)

Berdadarkan hasil rapat pleno KPU Kota Bandung pasangan dari nomor urut 3 Oded-Yana dinyatakan menang dengan perolehan suara terbanyak.

Berikut hasil perolehan suara tiap masing-masing pasangan calon walikota dan wakil walikota Bandung pada pemilihan kepada daerah serentak tahun 2018.

Pasangan Nurul – Rully meraih sebanyak 301.418 suara, pasangan Yossi-Aris 330.730 suara, pasangan Oded-Yana 634.628 suara.

Ketua KPU Kota Bandung Rifqi Alimubarok mengatakan, engesahan secara resmi pemenang walikota dan wakil walikota Bandung akan dilaksankan tiga hari setelah penghitungan rekapitulasi har ini. (him/zak)

hasim

Leave a Comment

Recent Posts

HMI Ciamis Gelar Audiensi bersama DPKP, Soroti Program Irigasi dan Embung Petani

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Ciamis menggelar audiensi bersama Dinas Pertanian dan…

21 jam ago

Halal Bihalal Idul Fitri 1446 H, Bupati Ciamis Ajak Masyarakat Pererat Hubungan dan Waspada Potensi Bencana

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Halal bihalal 1446 H/ 2025 M tingkat Kabupaten Ciamis nampak diselimuti…

21 jam ago

Food Court Jadi Ikon Alun-alun Ciamis, DPRKPLH Ajak Pengunjung dan Pedagang Jaga Kebersihan Bersama

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Food Court menjadi salah satu ikon Alun-alun Kabupaten Ciamis. Hal tersebut…

22 jam ago

Food Court Alun-alun Ciamis Sudah Launching, Ini Pesan Bupati Herdiat

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Food Court atau pusat kuliner Alun-alun Kabupaten Ciamis resmi dibuka pada…

23 jam ago

Bupati Ciamis Pastikan MBG Aman Dikonsumsi,  Kebersihan Dapur Umum Jadi Sorotan

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pemkab Ciamis, Jawa Barat kembali launching pelaksanaan MBG (Makan Bergizi Gratis),…

2 hari ago

Puluhan Siswa SMK Teknologi Modern Kalipucang Ikuti Ujikom Bersama Penguji Suzuki Tasikmalaya

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM- Sebanyak 30 siswa Kelas XII SMK Teknologi Modern Kalipucang mengikuti Uji Kompetensi…

2 hari ago