Nasional

Gunung Gede Pangrango Terlihat Jelas Dari Jakarta, Simak Faktanya

JAKARTA, PASUNDANNEWS.COM – Sebuah foto yang diunggah memperlihatkan kawasan Kemayoran yang berlatar belakang Gunung Gede Pangrango viral di media sosial, poto tersebut diambil Rabu (17/2).
Pemilik akun @ariwibowo dalam postingan itu kemudian menyematkan keterangan gambar yang menjelaskan gunung terlihat jelas karena udara Jakarta yang bersih.
“Pemandangan Gunung Gede Pangrango di Kemayoran, Jakarta Pusat pagi ini menandakan kualitas udara sedang bersih,” @wibisono.ari pada akun Instagramnya.
Sedangkan Plt Kepala Dinas Lingkungan Hidup (LH) DKI Jakarta Syaripudin mengatakan hal itu terjadi karena adanya dampak positif terhadap lingkungan dengan penerapan pembatasan sosial berskala besar (PSBB).
“Dampak dari signifikan gaya hidup baru dengan menggunakan sepeda sebagai alat transportasi ramah lingkungan dan adanya pengetatan kewajiban uji emisi bagi kendaraan bermotor,” kata Syaripudin dalam keterangan tertulis, Rabu (17/2).
Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

Dandim 0625/Pangandaran Berikan Motivasi kepada Peserta Rekrutmen TNI AD

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM -Komandan Kodim 0625/Pangandaran, Letkol Inf Indra Mardianto Subroto, M.IP., memberikan pengarahan dan…

5 jam ago

Taman Lansia Kota Banjar Gelap Gulita, Warga Khawatir Jadi Tempat Mesum

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Taman Lansia yang terletak di Jalan KH Zaenal Mustofa, Kota Banjar,…

5 jam ago

Rikardo Padlika Gumelar, Pelajar SMAN 1 Banjar Harumkan Nama Jawa Barat Lewat Puisi

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Bakat seni sastra yang luar biasa dimiliki oleh Rikardo Padlika Gumelar,…

5 jam ago

Pengurus Dekranasda Kota Banjar Resmi Dilantik, Ini Pesan Walikota Sudarsono

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Pengurus Dekranasda (Dewan Kerajinan Nasional Daerah) msa bakti 2025-2030 resmi dilantik.…

5 jam ago

PDAM Tirta Anom Kota Banjar Gelar Sosialisasi Layanan kepada Pelanggan

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM -  Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Anom Kota Banjar menggelar sosialisasi…

1 hari ago

HUT ke-106 Damkar di Pangandaran, Petugas Se-Jawa Barat Tunjukkan Semangat Pelayanan Publik

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-106 Pemadam Kebakaran (Damkar) digelar meriah…

1 hari ago