Majalengka

Cegah Aksi Balapan Liar, Personil Polsek Bantarujeg Laksanakan Patroli di Sore Hari

PASUNDAN NEWS – Kapolsek Bantarujeg Iptu Yayan Sopiana, SA.P., M.A.P bersama 2 orang anggota melaksanakan kegiatan patroli guna mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas serta melaksanaan razia sepeda motor berknalpot bising, Kamis (23/03/2023)

Pada kesempatan tersebut Kapolsek Bantarujeg bersama anggota melaksanakan razia sepeda motor berknalpot brong dan juga Melaksanakan giat patroli di seluruh Wilayah hukum Polsek Bantarujeg Polres Majalengka.

“Route Patroli ini meliputi wilayah hukum Polsek Bantarujeg tepatnya jalur Bantarujeg Malausma yang disinyalir sebagai tempat balapan liar selama bulan suci Ramadhan,” ujarnya.

Sementara itu, Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi, S.I.K.,M.H melalui Kapolsek Bantarujeg IPTU Yayan Sopiana, S.A.P., M.A.P mengatakan, berharap dengan ditingkatkannya patroli ini, warga akan lebih merasa nyaman dengan adanya kehadiran anggota Polri dan penggunaan knalpot brong pada sepeda motor warga masyarakat terutama anak muda dapat dihindarkan sehingga selalu dalam keadaan aman dan kondusif.

Patroli yang dilakukan di lokasi yang dijadikan tempat balapan liar juga sangat efektif dalam mencegah terjadinya balapan liar yang mayoritas menggunakan kendaraan R2 dengan knalpot racing, kegiatan patroli ini akan terus dilakukan selama bulan suci Ramadhan guna menjaga khidmatnya pelaksanaan ibadah puasa.

Feri Johansah

Leave a Comment

Recent Posts

Bapenda Ciamis Sharing Success Story P2DD di Acara Capacity Building Pemda se-Maluku Utara

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Bapenda (Badan Pendapatan Daerah) Kabupaten Ciamis secara resmi diundang oleh Bank…

8 jam ago

Dani Danial Muhklis Prioritaskan Pemajuan Kebudayaan di Kota Banjar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Calon Wakil Wali Kota Banjar, Dani Danial Muhklis (Kang Danial) menegaskan…

11 jam ago

Polres Banjar Sosialisasikan Program Makan Siang Gratis untuk Anak Sekolah

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Polres Banjar kembali menggelar kegiatan pembagian makan siang gratis bergizi kepada…

11 jam ago

Debat Kedua Pilbup Pangandaran, Citra dan Ujang Beradu Gagasan

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Debat publik kedua Pilbup (pemilihan Bupati dan Wakil Bupati) Pangandaran digelar…

11 jam ago

Rakor Pilkada 2024, Pj Bupati Ciamis Tekankan Kesiapan Sarpras hingga Netralitas ASN

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pj Bupati Ciamis Budi Waluya menekankan tentang pentingnya  kesiapan sarana dan…

11 jam ago

Bawaslu Kota Banjar Identifikasi 23 Indikator TPS Rawan untuk Pemilu 2024

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Bawaslu Kota Banjar telah melakukan pemetaan kerawanan terhadap Tempat Pemungutan Suara…

13 jam ago