Pemerintahan

Beri Arahan Panitia Pilkades, Bupati Sukabumi Minta Panitia Miliki Motivasi Tinggi

 

PAUNDANNEWS.COM, SUKABUMI – Menjelang pelaksanaan Pilkades serDinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) Kabupaten Sukabumi selenggarakan Bimbingan Teknis (Bimtek) Panitia Pilkades Angkatan I, di Sukabumi Indah, Senin (1/7/2019)

Menurut Kepala BPMD H. Thendy Hendrayana, Bimtek bertujuan mempersiapkan Proses Pemilihan Kepala Desa supaya berjalan dengan baik dan lancar, Bimtek angkatan I diikuti oleh 121 peserta digelar 1 s/d 2 Juli.

Bupati Sukabumi, H. Marwan Hamami yang hadir sekaligus membuka acara tersebut memberikan arahan kepada para peserta terkait pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa, menurutnya Panitia Pilkades harus memiliki semangat dan motivasi tinggi, karena Pilkades memiliki beban Psikologis yang cukup tinggi.

peserta bimtek panitia pilkades kab. sukabumi

“240 Desa di Kab Sukabumi akan menyelenggarakan Pilkades serentak, Panitia harus benar benar cermat, sehingga penyelenggaraan bisa sukses secara adminitratif serta sukses cera kualitas untuk menghasilkan kepala desa yang berkualitas, mudah mudahan bisa menghasilkan Kepala Desa yang benar benar mau membangun dan memajukan daerahnya yang hasilnya dirasakan oleh masyarakat” ungkap Bupati

Bupati berharap pelaksanaan Pilkades bisa berjalan dengan lancar, kondusif dan tidak ada ekses apapun

“Mudah mudahan para panitia Pilkades diberikan Kesehatan dan kekuatan dalam menjalankan tugas serta menghasilkan kepala desa yang baik, mamapu membangun daerah sesuai dengan harapan masyarakat” pungkasnya [sukabumi]

Redaksi

Leave a Comment

Recent Posts

Bapenda Ciamis Sharing Success Story P2DD di Acara Capacity Building Pemda se-Maluku Utara

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Bapenda (Badan Pendapatan Daerah) Kabupaten Ciamis secara resmi diundang oleh Bank…

2 jam ago

Dani Danial Muhklis Prioritaskan Pemajuan Kebudayaan di Kota Banjar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Calon Wakil Wali Kota Banjar, Dani Danial Muhklis (Kang Danial) menegaskan…

5 jam ago

Polres Banjar Sosialisasikan Program Makan Siang Gratis untuk Anak Sekolah

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Polres Banjar kembali menggelar kegiatan pembagian makan siang gratis bergizi kepada…

5 jam ago

Debat Kedua Pilbup Pangandaran, Citra dan Ujang Beradu Gagasan

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM - Debat publik kedua Pilbup (pemilihan Bupati dan Wakil Bupati) Pangandaran digelar…

5 jam ago

Rakor Pilkada 2024, Pj Bupati Ciamis Tekankan Kesiapan Sarpras hingga Netralitas ASN

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Pj Bupati Ciamis Budi Waluya menekankan tentang pentingnya  kesiapan sarana dan…

5 jam ago

Bawaslu Kota Banjar Identifikasi 23 Indikator TPS Rawan untuk Pemilu 2024

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Bawaslu Kota Banjar telah melakukan pemetaan kerawanan terhadap Tempat Pemungutan Suara…

7 jam ago