Categories: Pendidikan

Belasan Mahasiswa HIMASI UNSUB Galang Dana untuk Korban Tsunami Selat Sunda

PASUNDANNEWS, SUBANG. Belasan mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Sistem Informasi (HIMASI) Universitas Subang melakukan penggalangan dana untuk korban Tsunami Selat Sunda di Jl. Ahmad Yani, Sabtu (29/12).

Koordinator penggalangan dana, Dede Rohyan Fadri mengatakan kepada pasundannews.com bahwa aksi tersebut merupakan kepedulian himpunannya terhadap bencana yang terjadi minggu lalu.

“Dengan ini, kami berharap mahasiswa dan masyarakat umum bisa ikut berpartisipasi membantu saudara-saudara kita yang terkena musibah. Semoga para korban tetap diberikan kesabaran,” tuturnya.

Rencananya penggalangan dana tersebut akan dilaksanakan dalam beberapa hari.”Hasil dari penggalangan dana ini akan kami salurkan secara langsung, ” pungkasnya.

 

hasim

Leave a Comment

View Comments

Recent Posts

Patroli Gabungan Amankan 12 Unit Sepeda Motor dan 2 Botol Miras di Kota Banjar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Sebanyak 12 unit sepeda motor yang tidak sesuai spesifikasi teknis dan…

35 menit ago

Pengurus DPK PPNI Resmi Dilantik di Pangandaran, Ini Pesan Ketua DPD Agus Maliana

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM- DPK PPNI (Dewan Pengurus Komisariat Persatuan Perawat Nasional Indonesia) Kabupaten Pangandaran resmi…

2 jam ago

Mengenal Lebih Dekat Dr. Triadi RD, Bacalon Bupati Pangandaran 2024-2029

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM- Bacalon (Bakan Calon) Bupati Pangandaran 2024-2029, Dr Triadi RD secara konsisten terus…

2 jam ago

Syukuran Dalijo, Bersama Rakyat Menyongsong Masa Depan Kota Banjar

BERITA BANJAR, PASUNDANNEWS.COM - Anggota DPRD Kota Banjar, Dalijo menggelar acara syukuran setelah terpilih kembali…

17 jam ago

Petahana Ciamis Herdiat Diusung Golkar, Ketua DPD : Tetap Lurus Gak Akan Berbelok

BERITA CIAMIS, PASUNDANNEWS.COM - Petahana Bupati Ciamis Herdiat Sunarya diusung partai Golkar. Ia masuk kembali…

18 jam ago

Jelang Pilkada Pangandaran, Ujang Endin Minta PPDI Kompak Sukseskan Pesta Demokrasi di Tingkat Lokal

BERITA PANGANDARAN, PASUNDANNEWS.COM- Wakil Bupati Pangandaran, H. Ujang Endin Indrawan meminta kepada PPDI agar dapat…

18 jam ago